Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Mobimoto.com - Pernahkah anda memperhatikan botol bungkus minyak pelumas (oli)? Jika anda perhatikan terdapat beberapa susunan huruf dan angka yang terkesan acak pada kemasannya.
Namun rupanya ada makna khusus di balik beberapa huruf dan angka tersebut. Kebanyakan dari kode tersebut merupakan indikator kekentalan dan juga mutu oli.
Indikator ini berguna untuk menentukan oli mana yang cocok dengan kendaraan. Dan berikut penjelasan simpelnya.
1. SAE
Baca Juga
SAE merupakan kepanjangan Society Automotive Engineering. SAE merupakan kode dari tingkat kekentalan oli.
Semakin besar angka, semakin kental oli.
2. JASO
JASO adalah kepanjangan dari Japanese Automotive Standart Association.
Ada dua kode terkait JASO, yakni MA dan MB. MA menandakan untuk kopling basah, sementara MB untuk kopling kering.
3. API
API merupakan singkatan dari American Petroleum Institute. Standar ini biasa dipakai di Amerika dan Eropa.
Pada kode API, terdapat huruf S dan C. S untuk mesin bensin sementara C untuk mesin diesel.
Selain itu ada huruf imbuhan setelah abjad S/C. Semakin 'besar' huruf, semakin baik kualitasnya. Misalkan, oli API SL lebih baik daripada oli API SJ.
Terkini
- Tips Biar Tak Masuk Angin Saat Motoran Tiap Hari di Musim Hujan
- Apa Beda Khasiat Oli Mineral dan Oli Sintetis? Mana yang Lebih Oke?
- Tips Memilih Motor Bekas Berkualitas: Panduan Lengkap untuk Pemula
- Tips Mengenali Mobil yang Odometernya Direset
- Hindari dan Deteksi Motor Mogok di Jalan, Tips Penting untuk Pengendara
- Tips Memilih Asuransi Kendaraan, Perhatikan Faktor Berikut
- 10 Faktor yang Harus Diperhatikan sebelum Beli Mobil Pertama, Apa Saja?
- Tips Mengatasi Bunyi Pintu Bergetar pada Mobil
- Apa Faktor yang Bikin Harga Mobil Cepat Anjlok?
- Mudik Naik Motor, Apa Saja yang Harus Dibawa?
Berita Terkait
-
Kapan Waktu yang Tepat untuk Ganti Oli Gear untuk Motor Matic?
-
Apa Beda Khasiat Oli Mineral dan Oli Sintetis? Mana yang Lebih Oke?
-
Rahasia Motor Bebek Tetap Tangguh di Jalanan, Panduan Rawat Lengkap
-
Motor Lama Mangkrak di Garasi, Kapan Waktunnya Ganti Oli?
-
Mobil Jarang Dipakai, Ini Tips Biar Oli Tak Mengental bak Lumpur
-
Efek Terlambat Ganti Oli Mobil: Ancaman Tersembunyi yang Menguras Dompet
-
Mau Mudik Pakai Motor? Periksa Bagian Ini Sebelum Berangkat
-
Bahaya Mengintai di Balik Keterlambatan Ganti Oli Mobil
-
Tips Memilih Kekentalan Oli yang Tepat untuk Mobil
-
Bahaya Tersembunyi Dibalik Oli Bekas untuk Rantai Motor: Musuh Tersembunyi yang Menggerogoti Kuda Besi Anda