Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Mobimoto.com - Memilih kendaraan dalam kondisi bekas memang gampang-gampang susah. Mudah untuk membeli, namun sulit untuk menentukan apakah kendaraan tersebut dijual dalam kondisi layak pakai.
Tak jarang ada penjual kendaraan bekas yang menjual dagangannya dalam kondisi tak sehat, membuat pembelinya harus keluar uang ekstra untuk melakukan perawatan.
Sebelum membeli kendaraan, anda harus bisa mencobanya terlebih dahulu untuk mengetahui kondisinya.
Pertama, pastikan suspensi mobil tidak terdapat rembesan oli. Hal itu mendandakan bahwa suspensi kemungkinan masih sehat.
Baca Juga
Lalu, pastikan tidak ada suara aneh saat anda memutar kemudi. Ini perlu dilakukan untuk memastikan kaki-kaki depan masih berfungsi sebagaimana mestinya.
Selanjutnya, cek akurasi setir. Saat anda mengendarai mobil tersebut, carilah jalan yang kosong, saat mobil melaju, lepaskan tangan anda dari kemudi, jika laju mobil masih lurus, maka mobil tak perlu minta spooring.
Yang keempat, gunakan kendaraan untuk melalui jalan bergolombang. Jika suspensi masih sehat, anda tak akan mendengar suara pegas yang kepentok.
Belum lagi berbicara mengenai mesin, di mana anda harus melihat takaran oli. Beberapa penjual nakal membubuhi oli ekstra banyak agar mesin terdengar halus saat dinyalakan.
Yang terakhir, jangan terburu-buru membeli mobil dalam harga yang miring, karena bisa jadi ada masalah yang tersembunyi pada kendaraan tersebut.
Terkini
- Tips Biar Tak Masuk Angin Saat Motoran Tiap Hari di Musim Hujan
- Apa Beda Khasiat Oli Mineral dan Oli Sintetis? Mana yang Lebih Oke?
- Tips Memilih Motor Bekas Berkualitas: Panduan Lengkap untuk Pemula
- Tips Mengenali Mobil yang Odometernya Direset
- Hindari dan Deteksi Motor Mogok di Jalan, Tips Penting untuk Pengendara
- Tips Memilih Asuransi Kendaraan, Perhatikan Faktor Berikut
- 10 Faktor yang Harus Diperhatikan sebelum Beli Mobil Pertama, Apa Saja?
- Tips Mengatasi Bunyi Pintu Bergetar pada Mobil
- Apa Faktor yang Bikin Harga Mobil Cepat Anjlok?
- Mudik Naik Motor, Apa Saja yang Harus Dibawa?
Berita Terkait
-
Xpeng Resmi Masuk Indonesia Pekan Ini, MPV Pesaing BYD M6 Jadi Produk Pertama
-
Toyota Akan Refund Konsumen Pembeli Zenix dan Yaris Cross Hybrid
-
Kendaraan Elektrifikasi di IIMS 2025 Jalan Menuju Kedaulatan dan Solusi Energi Bersih
-
Regulasi Tak Beres, Perkembangan Mobil Hidrogen di Indonesia Mandek
-
Kemenkeu Terbitkan PMK Insentif Kendaraan Listrik dan Hybrid, Berlaku Hanya Setahun
-
Ada Harapan, Subsidi Motor Listrik Akan Dilanjutkan Tahun Ini
-
Miliki Banyak Koleksi Mobil Mewah, Raffi Ahmad Terciduk Kepincut Dengan Mobil Satu Ini
-
Ekspor Suzuki Turun Karena Pasar Otomotif Global Anjlok
-
Omoda E5 Laris Manis, Penjualan Mobil Chery di Indonesia Melejit
-
Honda dan Renesas Kolaborasi Kembangkan Sistem Kendaraan Listrik Berbasis Perangkat Lunak