Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Mobimoto.com - Menempuh perjalanan darat yang cukup jauh seperti saat mudik ke kampung halaman, seringkali muncul masalah seperti mabuk perjalanan. Hal itu tentunya membuat tidak nyaman dan mengurangi keceriaan.
Menurut berbagai sumber, mabuk perjalanan sendiri biasanya ditandai dengan kepala pusing atau rasa mual. Hal itu disebabkan oleh sinyal yang dikirim ke otak oleh mata dan telinga bagian namun tidak bisa diterima dengan baik oleh tubuh.
Mabuk perjalanan akan semakin menjadi-jadi saat hidung mencium aroma-aroma tajam. Selain itu, mabuk perjalanan bisa disebabkan oleh rasa takut dan cemas.
Namun begitu, bagi mereka yang sering mabuk perjalanan tak usah panik, ada solusi terkait masalah itu. Seperti halnya dengan tips yang diberikan oleh jejaring sosial @kemenhub151 di bawah ini.
Baca Juga
Lebih jelasnya, ini dia 5 tips mengatasi mabuk perjalanan.
1. Makan sebelum berangkat agar perut tidak kosong
2. Pilih makanan dan minuman yang tepat seperti minum air jahe sebelum berangkat, kurangi makanan pedas dan bersantan ketika mual.
3. Tidur saat perjalanan agar lebih rileks
4. Mengkonsumsi obat anti mabuk
5. Duduk menghadap ke depan
Nah, biar mudik kalian tetap ceria, tidak ada salahnya menyimak tips yang diberikan Kementerian Perhubungan (Kemenhub) di atas.
Terkini
- Tips Biar Tak Masuk Angin Saat Motoran Tiap Hari di Musim Hujan
- Apa Beda Khasiat Oli Mineral dan Oli Sintetis? Mana yang Lebih Oke?
- Tips Memilih Motor Bekas Berkualitas: Panduan Lengkap untuk Pemula
- Tips Mengenali Mobil yang Odometernya Direset
- Hindari dan Deteksi Motor Mogok di Jalan, Tips Penting untuk Pengendara
- Tips Memilih Asuransi Kendaraan, Perhatikan Faktor Berikut
- 10 Faktor yang Harus Diperhatikan sebelum Beli Mobil Pertama, Apa Saja?
- Tips Mengatasi Bunyi Pintu Bergetar pada Mobil
- Apa Faktor yang Bikin Harga Mobil Cepat Anjlok?
- Mudik Naik Motor, Apa Saja yang Harus Dibawa?
Berita Terkait
-
Kenapa Toyota Avanza Sering Dicuri? Ini Alasannya!
-
Tips Memilih Motor Bekas Berkualitas: Panduan Lengkap untuk Pemula
-
Tips Mengenali Mobil yang Odometernya Direset
-
Tips Memilih Mobil Niaga untuk Usaha, Apa Saja Key Factornya?
-
Hindari dan Deteksi Motor Mogok di Jalan, Tips Penting untuk Pengendara
-
Tips Jitu Pilih Ban Motor Baru, Biar Kenyamanan dan Keamanan Berkendara Terjamin
-
Memelihara Mobil Sedan Lawas: Pantangan dan Tips Penting
-
Tips Jitu Memilih Pengharum Mobil yang Tahan Lama dan Bikin Nyaman
-
Cara Mudah Hitung Usia Aki Mobil, Jaga Performa Kendaraan Agar Awet
-
Tips Agar Tak Sakit Punggung Saat Motoran Jarak Jauh