Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Mobimoto.com - Berpergian dengan mobil merupakan kegiatan yang menyenangkan. Selain karena lebih nyaman, mobil juga digemari karena memiliki kapasitas untuk memuat banyak penumpang. Namun tak hanya untuk rekreasi, orang-orang banyak yang mengendarai mobil sehari-hari untuk menuju tempat kerja, atau malah bekerja dengan mobil. Sopir taksi misalnya. Namun beberapa orang yang terlalu sibuk sering mengabaikan kebersihan mobilnya.
Kebersihan mobil perlu dijaga karena selain untuk menjaga keindahan mobil, kebersihan juga mempengaruhi kesehatan pengendara. Oleh karena itu, Mobimoto.com telah merangkum lima tempat yang paling kotor di mobil yang perlu sering dibersihkan.
1. Kemudi dan persneling
Kemudi dan persneling adalah bagian yang paling sering dipegang di mobil. Bagian ini terdapat lebih banyak kuman dibandingkan area yang kita sangka paling kotor, yakni ban. Area kemudi dan persneling bisa dibersihkan dengan tisu basah yang mengandung alkohol atau desinfektan lainnya.
Baca Juga
2. Jendela
Jendela merupakan bagian yang terkena hujan dan debu, bahkan noda minyak karena sentuhan. Area ini juga perlu dibersihkan. Selain agar bebas kotoran dan debu, bagian ini juga penting untuk dibersihkan agar membantu menambah jarak pandangan di sisi jendela.
3. Wipers
Bagian ini juga banyak terdapat debu dan kotoran-kotoran lain. Area ini perlu untuk dibersihkan agar debu-debu dan kotoran yang menempel tidak membuat area kaca depan mobil tergores. Jika kaca depan banyak terdapat goresan maka akan mengurangi jarak pandang pengemudi. Selain itu kaca kinclong juga menambah kecantikan mobil.
4. Gagang Pintu
Senada dengan kemudi dan persneling, gagang pintu juga kotor. Karena sering dipegang, area ini mengandung banyak kuman. Maka perlu untuk membersihkan gagang pintu untuk mencegah penyakit menular.
5. Bawah Karpet
Karpet merupakan bagian yang paling sering diinjak. Kotoran yang ikut bersama sepatu/sandal biasanya mengendap dibawah karpet. Kotoran tersebut biasanya berupa debu dan pasir. Bagian ini bisa dibersihkan menggunakan penyedot debu.
Terkini
- Tips Biar Tak Masuk Angin Saat Motoran Tiap Hari di Musim Hujan
- Apa Beda Khasiat Oli Mineral dan Oli Sintetis? Mana yang Lebih Oke?
- Tips Memilih Motor Bekas Berkualitas: Panduan Lengkap untuk Pemula
- Tips Mengenali Mobil yang Odometernya Direset
- Hindari dan Deteksi Motor Mogok di Jalan, Tips Penting untuk Pengendara
- Tips Memilih Asuransi Kendaraan, Perhatikan Faktor Berikut
- 10 Faktor yang Harus Diperhatikan sebelum Beli Mobil Pertama, Apa Saja?
- Tips Mengatasi Bunyi Pintu Bergetar pada Mobil
- Apa Faktor yang Bikin Harga Mobil Cepat Anjlok?
- Mudik Naik Motor, Apa Saja yang Harus Dibawa?
Berita Terkait
-
Xpeng Resmi Masuk Indonesia Pekan Ini, MPV Pesaing BYD M6 Jadi Produk Pertama
-
Toyota Akan Refund Konsumen Pembeli Zenix dan Yaris Cross Hybrid
-
Regulasi Tak Beres, Perkembangan Mobil Hidrogen di Indonesia Mandek
-
Kemenkeu Terbitkan PMK Insentif Kendaraan Listrik dan Hybrid, Berlaku Hanya Setahun
-
Miliki Banyak Koleksi Mobil Mewah, Raffi Ahmad Terciduk Kepincut Dengan Mobil Satu Ini
-
Ekspor Suzuki Turun Karena Pasar Otomotif Global Anjlok
-
Omoda E5 Laris Manis, Penjualan Mobil Chery di Indonesia Melejit
-
Fakta Penjualan Mobil Listrik Dunia Sepanjang 2024, Semakin Dilirik Konsumen?
-
Usai Libur Tahun Baru, Perawatan Apa Saja yang Diperlukan untuk Mobil?
-
Toyota Masih Rajai Pasar Mobil Indonesia