Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Mobimoto.com - Membonceng anak di motor merupakan kebiasaan yang sering dilakukan oleh para orang tua. Namun, di balik kebiasaan ini, tersembunyi bahaya yang mengintai jika tidak dilakukan dengan benar.
Posisi duduk yang salah, kurangnya perlengkapan, dan kecepatan tinggi dapat membahayakan keselamatan anak. Jangan Sampai Kecelakaan Menimpa Buah Hati Anda!
Berikut 7 tips aman untuk membonceng anak di motor:
1. Perlengkapan Berkendara:
Baca Juga
- Gunakan helm yang sesuai dengan ukuran kepala anak.
- Pakaikan jaket, sarung tangan, celana panjang, dan sepatu untuk melindungi anak dari cuaca dan gesekan.
2. Posisi yang Tepat:
- Posisikan anak di belakang dengan posisi lurus dan rapat dengan tubuh Anda.
- Pastikan tangan anak dapat memegang Anda dengan kuat untuk menjaga keseimbangan.
3. Persiapan Anak:
- Pastikan anak sudah cukup besar dan kuat untuk duduk dibonceng.
- Ajari anak cara memegang Anda dengan benar dan bagaimana menjaga keseimbangan.
4. Kontrol Kecepatan:
- Hindari mengebut dan selalu perhatikan batas kecepatan.
- Berkendara dengan hati-hati dan perhatikan kondisi jalan.
5. Atur Waktu, Rute, dan Jarak:
- Hindari bepergian di saat cuaca panas atau hujan.
- Pilih rute yang aman dan terhindar dari kemacetan.
- Atur jarak perjalanan yang sesuai dengan kemampuan anak.
6. Komunikasi yang Terbuka:
- Selalu tanyakan kepada anak tentang kondisinya, apakah dia merasa haus, lapar, atau lelah.
- Berikan perhatian penuh kepada anak selama perjalanan.
7. Edukasi Keselamatan Berkendara:
- Ajari anak tentang rambu-rambu lalu lintas dan cara menyeberang jalan yang aman.
- Berikan contoh yang baik dalam berkendara dan selalu patuhi peraturan.
Terkini
- Vario Jadi Motor Honda Paling Diminati di IIMS 2025, PCX160 Jadi Big Scooter Terbaik
- United E-Motor Pamerkan Motor Listrik Berkemampuan Off-road di IIMS 2025
- AHM Gelar Mudik dan Balik Bareng Honda 2025: Ini Rincian Biaya dan Syarat Lainnya
- Ada Harapan, Subsidi Motor Listrik Akan Dilanjutkan Tahun Ini
- Empat Ajang Balap Internasional Akan Dihelat di Sirkuit Mandalika di 2025, Termasuk MotoGP
- Astra Honda Kembali Sabet Prestasi di Kompetisi Safety Riding Internasional
- Gaya Kalcer Yamaha Fazzio Hybrid Setelah Dapat Sentuhan Modifikasi
- Enduro VR46 Racing Team Perkenalkan Livery Musim 2025 di Jakarta
- Yamaha XSR 155 Meluncur dengan Warna Baru
- Yamaha R15 2025 Tampil Lebih Agresif dengan Warna dan Grafis Baru
Berita Terkait
-
Vario Jadi Motor Honda Paling Diminati di IIMS 2025, PCX160 Jadi Big Scooter Terbaik
-
Toyota Akan Refund Konsumen Pembeli Zenix dan Yaris Cross Hybrid
-
United E-Motor Pamerkan Motor Listrik Berkemampuan Off-road di IIMS 2025
-
AHM Gelar Mudik dan Balik Bareng Honda 2025: Ini Rincian Biaya dan Syarat Lainnya
-
Ada Harapan, Subsidi Motor Listrik Akan Dilanjutkan Tahun Ini
-
Toyota Luncurkan 3 Mobil Baru di IIMS 2025, Diduga Termasuk Veloz Hybrid
-
Astra Honda Kembali Sabet Prestasi di Kompetisi Safety Riding Internasional
-
Dukung Upaya Dekarbonisasi, Toyota Dampingi Finalis TEY ke-13 di Makassar
-
Yamaha XSR 155 Meluncur dengan Warna Baru
-
All-New Mazda CX-80 Resmi Masuk Indonesia