Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Mobimoto.com - Motor gede alias moge identik dengan desain kekar dan gagah serta menggendong mesin dengan tenaga gahar. Beberapa pabrikan yang dikenal dengan produk moge tersebut antara lain seperti Harley-Davidson, Ducati, dan BMW.
Pabrikan yang disebutkan di atas berasal dari negara-negara besar seperti Amerika Serikat, Italia, dan Jerman.
Namun ternyata tak hanya negara-negara tersebut yang mampu menghasilkan produk moge. Salah satu negara besar Rusia juga memiliki pabrikan yang menghasilkan moge.
Produk moge yang cukup dikenal di Rusia dan juga sudah diekspor di belahan negara salah satunya Ural.
Baca Juga
Tapi masih banyak pabrikan moge Rusia yang tak kalah keren dari Ural. Berikut beberapa deretan moge Rusia yang perlu kalian ketahui dilansir dari berbagai sumber.
1. Stels
Salah satu pabrikan moge yang dikenal di Rusia yakni Grup Velomotors. Pabrikan ini memproduksi sepeda motor roda empat, snowmobile, dan sepeda terbesar di Eropa.
Pabrikan asal Rusia ini berencana akan memproduksi model moge yang akan diekspor di belahan negara. Menurut kabar, sudah ada 15 model yang siap dipasarkan di berbagai belahan dunia.
2. Irbis
Produsen motor asal Rusia ini berdiri sejak tahun 2001. Meski masih terbilang cukup muda, ternyata pabrikan ini menjadi salah satu pemimpin pasar sepeda motor di Rusia.
Pabrikan ini cukup memanjakan konsumen dengan menawarkan motor yang mudah dirawat dan mampu beradaptasi dengan baik seperti iklim di Rusia yang cukup ekstrem.
Hal ini pun membuat para calon konsumen tertarik untuk meminang produk dari pabrikan tersebut.
3. Ural
Kalau pabrikan yang satu ini pasti sudah cukup dikenal di kalangan masyarakat. Pabrikan ini memang sudah ada sejak era Uni Soviet.
Beberapa produk Ural sendiri identik dengan motor yang memiliki model sespan. Beberapa orang mengira kalau motor tersebut merupakan motor yang kerap digunakan untuk perang karena adanya sespan.
Tetapi kenyataannya motor tersebut bisa digunakan untuk santai-santai, menikmati perjalanan yang bersama pasangannya.
4. Tula
Pertama kali diproduksi pada 1984, Tula menjadi motor off-road pertama Soviet dan langsung menjadi hit di kalangan penggemar berburu dan memancing.
Namun, model tersebut tidak bertahan pada 1990-an saat ekonomi negara sulit, dan produksinya dihentikan pada 1996.
Terkini
- Vario Jadi Motor Honda Paling Diminati di IIMS 2025, PCX160 Jadi Big Scooter Terbaik
- United E-Motor Pamerkan Motor Listrik Berkemampuan Off-road di IIMS 2025
- AHM Gelar Mudik dan Balik Bareng Honda 2025: Ini Rincian Biaya dan Syarat Lainnya
- Ada Harapan, Subsidi Motor Listrik Akan Dilanjutkan Tahun Ini
- Empat Ajang Balap Internasional Akan Dihelat di Sirkuit Mandalika di 2025, Termasuk MotoGP
- Astra Honda Kembali Sabet Prestasi di Kompetisi Safety Riding Internasional
- Gaya Kalcer Yamaha Fazzio Hybrid Setelah Dapat Sentuhan Modifikasi
- Enduro VR46 Racing Team Perkenalkan Livery Musim 2025 di Jakarta
- Yamaha XSR 155 Meluncur dengan Warna Baru
- Yamaha R15 2025 Tampil Lebih Agresif dengan Warna dan Grafis Baru
Berita Terkait
-
Michelin Hengkang dari Rusia, tapi Siapkan Siasat Tak Terduga
-
Rusia Batasi Ekspor Gas, Industri Otomotif Terancam, Kok Bisa?
-
Harley-Davidson Siapkan Motor Bermesin 500 cc, Harganya Miring Nggak Ya?
-
Koleksi Motor Doni Salmanan Serba Mewah, Segini Prakiraan Pajak yang Harus Dibayarkan
-
Harley-Davidson Siapkan Model Baru di Awal Tahun 2022
-
Reaksi Kocak Tora Sudiro saat Naik Moge, Ukuran Motornya Bikin Salah Fokus
-
Potret 'Harley-Davidson' dengan Harga Lebih Murah dari Honda BeAT
-
Kompilasi Wika Salim Saat Naik Moge, Tampil Cantik dan Menawan
-
Kendarai Moge Mahal, Wika Salim Bikin Kaum Adam Gagal Fokus
-
6 Motor Ganteng Ini Bertampang ala Harley-Davidson, Harganya Miring!