Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Mobimoto.com - Pada era tahun 80-an, pabrikan motor asal Jepang, Honda sempat membikin sebuah kuda besi dengan konsep unik.
Motor tersebut hadir dengan ukuran yang cukup ringkas, seukuran dengan tas koper ukuran jumbo yang bernama MotoCompo.
Walaupun motor tersebut telah lama hilang dari lini produksi, namun kabarnya motor ini bakal segera "bangkit dari kubur".
Dilansir dari Visordown, versi terbaru dari motor ini bakal hadir dengan mesin elektrik. Mesin tersebut bakal menggantikan dapur pacu yang dulunya mampu menghasilkan tenaga 2,5 daya kuda dan berkapasitas 50 cc.
Baca Juga
Namun kabar mengenai motor ini baru berupa spekulasi yang muncul akibat terkuaknya paten motor Honda dengan nama Motocompacto.
Visordown menyebutkan bahwa motor ini kemungkinan dibekali dengan sistem baterai yang bisa dicopot sehingga pengisian ulang listriknya bisa dilakukan layaknya orang membeli air mineral dalam kemasan galon.
Baterai tersebut bisa mengantar kendaraan untuk berpetualang dengan jarak sejauh 64 km.
Baterai ini bisa diisi penuh dengan durasi dua jam. MotoCompo versi elektrik ini bakal bisa meraih kecepatan 24 km/jam dengan penggerak bertenaga 500w.
Kalau dirilis, dijual di Indonesia nggak ya?
Terkini
- Vario Jadi Motor Honda Paling Diminati di IIMS 2025, PCX160 Jadi Big Scooter Terbaik
- United E-Motor Pamerkan Motor Listrik Berkemampuan Off-road di IIMS 2025
- AHM Gelar Mudik dan Balik Bareng Honda 2025: Ini Rincian Biaya dan Syarat Lainnya
- Ada Harapan, Subsidi Motor Listrik Akan Dilanjutkan Tahun Ini
- Empat Ajang Balap Internasional Akan Dihelat di Sirkuit Mandalika di 2025, Termasuk MotoGP
- Astra Honda Kembali Sabet Prestasi di Kompetisi Safety Riding Internasional
- Gaya Kalcer Yamaha Fazzio Hybrid Setelah Dapat Sentuhan Modifikasi
- Enduro VR46 Racing Team Perkenalkan Livery Musim 2025 di Jakarta
- Yamaha XSR 155 Meluncur dengan Warna Baru
- Yamaha R15 2025 Tampil Lebih Agresif dengan Warna dan Grafis Baru
Berita Terkait
-
Vario Jadi Motor Honda Paling Diminati di IIMS 2025, PCX160 Jadi Big Scooter Terbaik
-
Toyota Akan Refund Konsumen Pembeli Zenix dan Yaris Cross Hybrid
-
United E-Motor Pamerkan Motor Listrik Berkemampuan Off-road di IIMS 2025
-
AHM Gelar Mudik dan Balik Bareng Honda 2025: Ini Rincian Biaya dan Syarat Lainnya
-
Ada Harapan, Subsidi Motor Listrik Akan Dilanjutkan Tahun Ini
-
Toyota Luncurkan 3 Mobil Baru di IIMS 2025, Diduga Termasuk Veloz Hybrid
-
Toyota Terus Dominasi Pasar Mobil Dunia, BYD Kalahkan Trio Raksasa Jepang
-
Astra Honda Kembali Sabet Prestasi di Kompetisi Safety Riding Internasional
-
Dukung Upaya Dekarbonisasi, Toyota Dampingi Finalis TEY ke-13 di Makassar
-
Yamaha XSR 155 Meluncur dengan Warna Baru