Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Mobimoto.com - Bukan cuma mobil, motor juga saat ini mulai merambah ke tenaga listrik. Konsep-konsep motor listrik terus bermunculan, seperti ini contohnya.
Dilansir dari laman inceptivemind.com, konsep motor listrik ini diberi nama Z Motorcycle. Konsep ini merupakan hasil karya dari Joseph Robinson dari California.
Nama tersebut diberikan berdasarkan bentuk dari motor listrik ini yang berbentuk Z. Z Motorcycle tampil dengan estetika modern, sederhana dan intuitif, serta lekukan yang unik.
Lekukan garis Z dimulai pada lampu depan kemudian turun dan tersambung ke roda belakang. Uniknya lagi motor ini memiliki stang lipat dan sandaran kaki serta jok yang relatif datar.
Baca Juga
Kalau dilihat, posisi berkendara akan sangat membungkuk seperti motor sport.
Di balik desain minimalis ini, tersimpan baterai 30 kWh yang bisa dilepas dan dapat diganti yang terletak tepat di belakang gardan depan.
Colokan untuk pengisian batterai yang cepat diletakkan di bawah jok yang datar. Namun ada yang kurang nih, sepasang kaca spion dan tempat plat nomor.
Terkini
- Vario Jadi Motor Honda Paling Diminati di IIMS 2025, PCX160 Jadi Big Scooter Terbaik
- United E-Motor Pamerkan Motor Listrik Berkemampuan Off-road di IIMS 2025
- AHM Gelar Mudik dan Balik Bareng Honda 2025: Ini Rincian Biaya dan Syarat Lainnya
- Ada Harapan, Subsidi Motor Listrik Akan Dilanjutkan Tahun Ini
- Empat Ajang Balap Internasional Akan Dihelat di Sirkuit Mandalika di 2025, Termasuk MotoGP
- Astra Honda Kembali Sabet Prestasi di Kompetisi Safety Riding Internasional
- Gaya Kalcer Yamaha Fazzio Hybrid Setelah Dapat Sentuhan Modifikasi
- Enduro VR46 Racing Team Perkenalkan Livery Musim 2025 di Jakarta
- Yamaha XSR 155 Meluncur dengan Warna Baru
- Yamaha R15 2025 Tampil Lebih Agresif dengan Warna dan Grafis Baru
Berita Terkait
-
United E-Motor Pamerkan Motor Listrik Berkemampuan Off-road di IIMS 2025
-
Ada Harapan, Subsidi Motor Listrik Akan Dilanjutkan Tahun Ini
-
Maka Motors Luncurkan Motor Listrik Cavalry, Bisa Ngecas Sambil Ngegas
-
AHM Umumkan Harga Motor Listrik Honda ICON e: dan Honda CUV e:, Hampir Rp 60 Juta
-
MAB Luncurkan Motor Listrik Electro EL03, Punya Sistem Pendingin Liquid
-
Intip Penampakan Motor Pesaing Honda PCX Electric, Tampilannya Aduhai
-
Motor Cafe Racer Berdesain Futuristik Resmi Dirilis, Harganya Bikin Syok
-
Motor Elektrik Edisi Gundam Bikin Kesengsem, Siap Mengaspal di Indonesia
-
Inspiratif! Pria Ini Bikin Motor Listrik Bermodalkan Motor Sport Yamaha
-
Bukan Motor Mini Biasa, Mesin yang Dipakai Bikin Terpukau