Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Mobimoto.com - Saat ini di pasaran, kebanyakan motor selalu memiliki piston, baik cuma sekadar satu piston ataupun 4 piston dalam satu mesin. Tapi tak semua motor punya piston lho, setidaknya racikan Suzuki satu ini jadi bukti.
Mengusung mesin tanpa piston atau kerap disebut mesin wankel, boleh jadi saat ini cukup jarang ditemui. Namun mesin tersebut tergolong sebuah terobosan brilian di jamannya.
Mesin ini diklaim mampu menghasilkan tenaga/cc lebih besar dari mesin 4-tak tapi tak buruk untuk lingkungan seperti mesin 2-tak.
Walaupun punya banyak keunggulan, tapi mesin yang juga disebut rotary engine ini cuma sedikit populasinya.
Baca Juga
Bahkan Suzuki RE5 menjadi satu-satunya motor bermesin wankel dari Jepang.
Pengembangan motor ini tergolong sulit. Suzuki setidaknya membutuhkan 4 tahun untuk meracik motor ini sebelum resmi diproduksi pertengahan tahun 1974.
Sulitnya pengembangan mesin ini disebabkan banyaknya teknologi canggih. Apalagi motor ini mampu mencapai suhu 927 derajat celcius, sehingga perlu ditopang banyak perangkat mumpuni baik di sektor pendingin mesin maupun ketahanan material.
Hasilnya kendati motor ini punya bobot kotor yang masih yakni 252 kg, untuk urusan tenaga motor ini mampu menghasilkan tenaga 62 daya kuda, yang mana cukup mumpuni waktu itu.
Tag
Terkini
- Vario Jadi Motor Honda Paling Diminati di IIMS 2025, PCX160 Jadi Big Scooter Terbaik
- United E-Motor Pamerkan Motor Listrik Berkemampuan Off-road di IIMS 2025
- AHM Gelar Mudik dan Balik Bareng Honda 2025: Ini Rincian Biaya dan Syarat Lainnya
- Ada Harapan, Subsidi Motor Listrik Akan Dilanjutkan Tahun Ini
- Empat Ajang Balap Internasional Akan Dihelat di Sirkuit Mandalika di 2025, Termasuk MotoGP
- Astra Honda Kembali Sabet Prestasi di Kompetisi Safety Riding Internasional
- Gaya Kalcer Yamaha Fazzio Hybrid Setelah Dapat Sentuhan Modifikasi
- Enduro VR46 Racing Team Perkenalkan Livery Musim 2025 di Jakarta
- Yamaha XSR 155 Meluncur dengan Warna Baru
- Yamaha R15 2025 Tampil Lebih Agresif dengan Warna dan Grafis Baru
Berita Terkait
-
Vario Jadi Motor Honda Paling Diminati di IIMS 2025, PCX160 Jadi Big Scooter Terbaik
-
Toyota Akan Refund Konsumen Pembeli Zenix dan Yaris Cross Hybrid
-
United E-Motor Pamerkan Motor Listrik Berkemampuan Off-road di IIMS 2025
-
AHM Gelar Mudik dan Balik Bareng Honda 2025: Ini Rincian Biaya dan Syarat Lainnya
-
Ada Harapan, Subsidi Motor Listrik Akan Dilanjutkan Tahun Ini
-
Toyota Luncurkan 3 Mobil Baru di IIMS 2025, Diduga Termasuk Veloz Hybrid
-
Toyota Terus Dominasi Pasar Mobil Dunia, BYD Kalahkan Trio Raksasa Jepang
-
Astra Honda Kembali Sabet Prestasi di Kompetisi Safety Riding Internasional
-
Dukung Upaya Dekarbonisasi, Toyota Dampingi Finalis TEY ke-13 di Makassar
-
Yamaha XSR 155 Meluncur dengan Warna Baru