Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Mobimoto.com - Beberapa waktu lalu, PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) merilis Yamaha NMAX terbaru. Motor matik bongsor ini dilengkapi dengan beragam fitur keren dibanding versi sebelumnya.
Hal ini membuat konsumen semakin tergiur dan tertarik untuk meminangnya. Nah, kehadiran Yamaha NMAX terbaru ternyata membuat kompetitor menyiapkan senjata baru, salah satunya Honda.
Pabrikan asal Jepang ini dikabarkan bakal merilis PCX 150 baru untuk menyaingi Yamaha NMAX terbaru. Kabarnya, PCX terbaru bakal menggunakan mesin baru yang disebut eSP+ (Enhanced Smart Power) yang juga digunakan Honda SH150i di Thailand.
Honda menaikkan kapasitas mesin eSP+ tersebut menjadi 157 cc dan menambah jumlah klep yang dulunya hanya dua klep menjadi empat klep. Hal ini bertujuan agar bahan bakar lebih irit dan memenuhi standar emisi Euro 5.
Baca Juga
Tidak menutup kemungkinan PCX 150 baru ini akan menggunakan sasis baru eSAF (enhanced Smart Arcitecture Frame) yang sudah diterapkan di Honda Genio dan All New BeAT.
Untuk urusan fitur, bukan tidak mungkin PCX 150 anyar ini bakal dibekali sistem kontrol traksi yang dinamakan HSTC (Honda Selectable Torque Control) yang sudah disematkan di Honda Forza 300.
Tak ketinggalan, PCX 150 baru akan dilengkapi panel instrumen yang bisa terhubung ke smartphone untuk memantau kondisi motor. Jadi mirip fitur yang ada di All New NMAX, nih.
Honda PCX 150 baru ini dikabarkan akan diluncurkan pada akhir tahun 2021. Menarik untuk kita sima, nih!
Terkini
- Honda Forza Diberi Panel Meter Baru, Warna Lebih Segar
- IMOS 2025 Diharapkan Jaga Momentum Positif di Pasar Motor Indonesia
- Subsidi Motor Listrik 2025 Segera Diumumkan, Anggaran Rp 250 Miliar
- Punya Warna Baru, Harga Yamaha Fazzio Hybrid Jadi Berapa?
- AHM Rilis Honda CRF250 Rally dan CRF250L dengan ABS
- QJMotor Indonesia Kembali Luncurkan 4 Motor Baru, Harga Lebih Bersahabat
- Begini Jadinya Motor Listrik Duta SO7 Terima Sentuhan Modifikasi
- Motor Legendaris Yamaha Jupiter Z1 Tampil dengan Warna dan Grafis Baru
- Yamaha FreeGo 125 Dibalut Warna Baru, Desain Lebih Segar
- Baru Pulih Usai Operasi, Veda Ega Pratama Bermain Aman di JuniorGP Jerez
Berita Terkait
-
Honda ADV 160 dan ST125 Dax Mejeng di GIIAS 2022
-
Potret "Kopdar" Yamaha NMAX Ala Penjual Sayur, Kompak Bawa Dagangannya dengan Bak Khusus
-
Honda ADV 160 Gunakan Livery Tim Repsol Honda, Tampilannya Makin Ciamik
-
Koleksi Kendaraan Mantan Wali Kota Yogyakarta Haryadi Suyuti Tak Main-main, Motor Pabrikan Piaggio Ramaikan Garasinya
-
Honda Siapkan Pesaing Yamaha Aerox di Masa Depan, Desainnya Macho Abis!
-
Gara-gara Pemotor Nyalakan Sein Kiri tapi Belok Kanan, Bule Ini Tabrak Trotoar saat Kendarai Yamaha NMAX
-
New Honda Genio Bakal Dipamerkan di Mall Yogyakarta, Masyarakat Jogja Wajib Tahu Nih!
-
Harley-Davidson Siapkan Motor Bermesin 500 cc, Harganya Miring Nggak Ya?
-
Akankah Honda Vario 160 Rilis di Bulan Februari 2022?
-
Makin Keren! Honda PCX 160 Hadir dengan Warna Sporty dan Agresif