Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Mobimoto.com - Makin besar kapasitas mesin dari sebuah motor, maka semakin besar tenaga dan makin tinggi topspeed motor tersebut. Oleh karena itu, motor-motor dengan kapasitas tinggi selalu memiliki mesin yang besar. Namun beda dengan motor yang satu ini.
Cuma berkapasitas 50cc, motor 2-Tak bikinan Suzuki ini mampu meraih kecepatan maksimal hingga 200 km/jam. Kok bisa? Suzuki RP68 ini punya sederet keistimewaan yang tak bisa ditiru oleh kebanyakan motor kekinian. Apa saja itu?
Motor ini punya red line alias kecepatan putaran maksimal mesin hingga mencapai 20200 RPM. Tak berhenti di situ, motor era tahun 1960-an ini juga memiliki mesin bertransmisi 6 percepatan. Namun, sistem percepatan tersebut didukung oleh 14 gigi plus 3 piston yang mampu menyokong kebrutalan performa Suzuki RP68.
Terlalu sadis, motor ini 'haram' untuk digunakan di jalanan pada tahun 1969 lantaran performanya yang terlalu kencang, membuat motor ini membahayakan pengendara lainnya.
Baca Juga
-
Kisah Pilu Ojol di Makassar, Customer Arogan Cancel Orderan Rp 300 Ribu
-
MotoGP: Akhirnya Ketok Palu, Begini Akhir dari Drama Sayap Ducati
-
Rayakan HUT ke-20, Honda Prospect Motor Mulai Ekspor Mobil Andalannya Ini
-
Mantap Betul, Driver Ojol kini Diberi Fasilitas BPJS
-
Ngamuk Sampai Kekasihnya Jatuh dari Motor, Cowok Ini Langsung Kualat
Coba kalau motor ini dibuat lagi, pasti bakal bikin para speedfreaks ngiler. Ya nggak, Sob?
Terkini
- Vario Jadi Motor Honda Paling Diminati di IIMS 2025, PCX160 Jadi Big Scooter Terbaik
- United E-Motor Pamerkan Motor Listrik Berkemampuan Off-road di IIMS 2025
- AHM Gelar Mudik dan Balik Bareng Honda 2025: Ini Rincian Biaya dan Syarat Lainnya
- Ada Harapan, Subsidi Motor Listrik Akan Dilanjutkan Tahun Ini
- Empat Ajang Balap Internasional Akan Dihelat di Sirkuit Mandalika di 2025, Termasuk MotoGP
- Astra Honda Kembali Sabet Prestasi di Kompetisi Safety Riding Internasional
- Gaya Kalcer Yamaha Fazzio Hybrid Setelah Dapat Sentuhan Modifikasi
- Enduro VR46 Racing Team Perkenalkan Livery Musim 2025 di Jakarta
- Yamaha XSR 155 Meluncur dengan Warna Baru
- Yamaha R15 2025 Tampil Lebih Agresif dengan Warna dan Grafis Baru
Berita Terkait
-
Vario Jadi Motor Honda Paling Diminati di IIMS 2025, PCX160 Jadi Big Scooter Terbaik
-
Toyota Akan Refund Konsumen Pembeli Zenix dan Yaris Cross Hybrid
-
United E-Motor Pamerkan Motor Listrik Berkemampuan Off-road di IIMS 2025
-
AHM Gelar Mudik dan Balik Bareng Honda 2025: Ini Rincian Biaya dan Syarat Lainnya
-
Ada Harapan, Subsidi Motor Listrik Akan Dilanjutkan Tahun Ini
-
Toyota Luncurkan 3 Mobil Baru di IIMS 2025, Diduga Termasuk Veloz Hybrid
-
Astra Honda Kembali Sabet Prestasi di Kompetisi Safety Riding Internasional
-
Dukung Upaya Dekarbonisasi, Toyota Dampingi Finalis TEY ke-13 di Makassar
-
Yamaha XSR 155 Meluncur dengan Warna Baru
-
All-New Mazda CX-80 Resmi Masuk Indonesia