Mobimoto.com - Untuk menghindari tindak pencurian sepeda motor, kunci ganda sampai alarm pun digunakan para pemilik motor. Tapi, maling pun tidak habis akal, meski sudah digembok, motor pun bisa dibawa kabur. Bagi sebagian orang, dukun pun, jadi solusi.
Beda dengan di negara-negara Eropa atau Amerika, di Indonesia, praktik dukun untuk mencari maling memang masih kerap dijumpai. Tapi nyatanya, kisah seorang dukun yang berhasil temukan motor yang hilang ini malah terjadi di Inggris, seperti dilansir dari Visordown.
Deborah Samuel Stuck, seorang wanita asal Holmside, Gillingham, Inggris terkejut ketika mendapati motornya hilang. Hal ini, diketahuinya saat melihat rekaman CCTV di rumahnya.
''Mereka datang dengan alat pembuka baut. Mereka sudah menargetkan motorku untuk diambil, tapi karena aku menggunakan gembok, mereka sempat kesulitan,'' buka Deborah.
Baca Juga
Deborah yang ternyata seorang dukun ini melanjutkan ''Mereka yang sadar ada CCTV pun, langsung mengarahkan kamera ke arah lain, agar aksinya berjalan lebih lancar,''
Percobaan pertama pun gagal. Komplotan maling motor tersebut, datang lagi di lain hari dan langsung membawa motor skuter matik merek Kymco milik Deborah.
Sayangnya, komplotan maling itu tidak tahu kalau motor yang mereka ambil adalah milik seorang dukun.
Dua hari kemudian, skuter matik Kymco milik Deborah sudah kembali, terparkir di depan rumahnya.
Menurut pengakuan Deborah, ramuan yang ia dan kawan-kawannya buat, bukanlah ramuan yang terkuat, lho.
''Ramuan tersebut, bukanlah yang paling kuat. Jika itu yang paling kuat, motor akan kembali dalam jumlah yang banyak. Mereka (komplotan maling) tidak akan bisa hidup tenang, sampai mereka mengembalikan motornya,'' kata Deborah.
Terkini
- Harley-Davidson Selundupan Jadi Sorotan, Dirut Garuda Panen Kritik
- Nyesel Beli NMax, Begini Meme Kocak Warganet Pasca Memboyong Motor Baru
- Cadas, Ini Motor yang Bakal Mejeng di Film James Bond: No Time To Die
- Anggun tapi Macho, Begini saat Istri Ananda Omesh Asyik Naik Motor Klasik
- Pakai Ducati Panigale, Motor Dinas Polisi Abu Dhabi Bikin Penjahat Resah
- Naik Skuter Listrik Bonceng Tiga, Ulah Bocah Ini Bikin Pemerintah Disorot
- Kisah Bonar dan Fajar, Teman Tuli Grab yang Berjuang Demi Keluarga
- Jalan Turunan Ini Rawan Laka, Bantuan Warga Bikin Salah Fokus
- Viral Pengendara Supra GTR 150 Masuk Tol, Aksinya Berujung Malu
- Soal Bangun Pabrik di Indonesia, Begini Kata Benelli
Berita Terkait
-
Pemilik Honda ADV 150 di Kalimantan Keluhkan Performa Motornya, Kenapa?
-
Cuma 100 cc Tapi Harga Motor Ini Lebih Mahal Dari Yamaha Nmax, Kenapa?
-
Nmax Pakai Banyak Lampu Tembak, Warganet: Bisa Untuk Nerangin GBK
-
Honda Vario Dikira Skutik Ducati, Warganet: Knalpotnya Bikin Gagal Paham
-
Modal Rp 300 Ribu, Skutik Kymco Ini Jadi Kayak Baru Lagi
-
Kisah Ngeri di Tangerang, Ada Ular Bersarang Dalam Bodi Honda PCX
-
Gofar Hilman Beri Tips Agar Bisa Boyong Dua Lambretta Sekaligus
-
Gaharnya Raungan Knalpot Aventador, Bikin Alarm Mobil Lain Berbunyi
-
Scooterist, Ternyata Beginilah Sejarah dan Proses Pembuatan Vespa
-
Honda ADV Resmi Meluncur, Warganet Langsung Kasih Pertanyaan Nyelekit