Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Mobimoto.com - Selain kendaraan listrik, dunia otomotif juga dihebohkan dengan tren kendaraan tanpa sopir (otonom). Dari sektor motor, MV Agusta unjuk kebolehan untuk menyaingi BMW.
Tentang motor otonom BMW sebenarnya telah muncul ke permukaan beberapa waktu lalu. Saat itu, merek BMW R 1200 GS menjadi diuji oleh BW Group di Mirmas, Prancis Selatan.
Motor itu dikembangkan oleh Stefan Hans dan tim. Ketika diuji coba, BMW R 1200 GS mampu bergerak, berakselerasi dan melingkar di jalur berliku. Sedangkan saat ingin berhenti, motor itu akan melambat secara otomatis.
Tapi hal itu tidak sejalan dengan motor otonom MV Agusta. Sebuah video diunggah jejaring sosial @speed_energy777 pada Selasa (20/11).
Baca Juga
Dalam video tersebut, MV Agusta dites di jalanan tanpa sopir. Dan ternyata, motor pabrikan Italia kalah telak dengan pabrikan Jerman.
MV Agusta tanpa sopir tampak terhuyung-huyung dan lajunya gontai. Beberapa kali bahkan hampir menyeruduk pembatas jalanan karena terlalu menepi ke kiri.
Tak berhenti sampai di situ, MV Agusta akhirnya terkapar di jalanan. Bisa dipastikan, jika konsep kendaraan otonom belum berjalan semestinya dan butuh pemantapan.
Ini dia bukti kalau MV Augusta yang mengusung kendaraan otonom masih harus diperbaiki.
Terkini
- Vario Jadi Motor Honda Paling Diminati di IIMS 2025, PCX160 Jadi Big Scooter Terbaik
- United E-Motor Pamerkan Motor Listrik Berkemampuan Off-road di IIMS 2025
- AHM Gelar Mudik dan Balik Bareng Honda 2025: Ini Rincian Biaya dan Syarat Lainnya
- Ada Harapan, Subsidi Motor Listrik Akan Dilanjutkan Tahun Ini
- Empat Ajang Balap Internasional Akan Dihelat di Sirkuit Mandalika di 2025, Termasuk MotoGP
- Astra Honda Kembali Sabet Prestasi di Kompetisi Safety Riding Internasional
- Gaya Kalcer Yamaha Fazzio Hybrid Setelah Dapat Sentuhan Modifikasi
- Enduro VR46 Racing Team Perkenalkan Livery Musim 2025 di Jakarta
- Yamaha XSR 155 Meluncur dengan Warna Baru
- Yamaha R15 2025 Tampil Lebih Agresif dengan Warna dan Grafis Baru
Berita Terkait
-
Kreatif Abis! Pria Ini Ubah Mobil Jadi Ramah Lingkungan, Bukan Pakai Tenaga Listrik Tapi.....
-
Adu Kece Nikita Mirzani vs Dinar Candy Bersama Kendaraan, Siapa yang Paling Keren?
-
Azka Corbuzier vs Vicky Prasetyo, Siapa yang Paling Hebat dari Sisi Koleksi Mobil?
-
Bongkar Isi Garasi Will Smith yang Serba Mewah, Mobil Rata-rata Seharga Miliaran
-
Koleksi Motor Doni Salmanan Serba Mewah, Segini Prakiraan Pajak yang Harus Dibayarkan
-
Deretan Koleksi Motor Ariel Noah dari Motor Lawas Sampai Moge Ratusan Juta
-
Bukan dari Besi, Modifikator Ini Bikin Motor Berbahan Kardus Bekas
-
Boncengin AHY Naik Moge, Ridwan Kamil Serasa Seperti Driver Ojek Online
-
Tua-tua Makin Ganteng, Ini Dia Deretan Koleksi Mobil Gofar Hilman
-
Deddy Corbuzier Dibully Ivan Gunawan Saat Bawa Mobil, Ini Dia Penyebabnya