Mobimoto.com - Jembatan rusak atau sedang dalam pembangunan membuat banyak orang kesusahan. Pria ini bahkan rela memikul motor kesayangannya yang bermerek RX-King melewati bukit.
Sebuah video dibagikan akun Tri Wuland pada Senin (12/11). Dalam video pendek tersebut, seorang pria terlihat memakai jaket berwarna orange bersama motor RX-King berada di perbukitan.
Melihat jembatan yang menghubungkan jalan yang rusak dan dalam proses pembangunan, ia pun langsung mengambil keputusan di luar dugaan.
Dari pada meninggalkan motor kesayangan, ia lebih memilih untuk memikulnya meski berat.
Dengan susah payah, motor RX-King tersebut diposisikan sedemikan rupa agar mudah diangkat. Mirip samson, pria tersebut akhirnya berhasil mengangkat motor.
Motor kesayangannya itu diangkat menyusuri perbukitan yang dipenuhi sayuran. Ia kemudian menyeberangi sungai dan meneruskan langkahnya.
Video pria 'samson' yang mengangkat motor itu sampai sekarang telah disaksikan sebanyak 9,8 ribu kali. Netizen yang melihatnya pun langsung memberikan respons seperti berikut ini.
''Gantian motor yang minta digendong,'' tulis Ham Dani.
''Orang mana tuh?'' komen Tuwek Bromo Tuwek Bromo.
Selengkapnya, ini dia videonya.
Berita Terkait
-
Merawat Ingatan, Tiga Sosok Inilah yang Mendalangi Lahirnya Yamaha RX King
-
Begini Jadinya jika RX-King Dijadikan Motor Elektrik, Nggak Bisa Digeber?
-
Murah Meriah, Saudara Yamaha RX King Ini Cuma DIjual Rp 6 Juta Saja
-
Begini Jadinya Yamaha RX-King Kawin Silang dengan Vespa, Kocak Bentukannya
-
Mbak SPBU Cantik Tercyduk Naik Yamaha RX-King, Tampilan Makin Memesona
-
Bukan Ninja, Ternyata Inilah Rival Berat Yamaha RX King di Zamannya
-
Terjual dengan Harga Setara Mobil, RX King Ini Bikin Warganet Tercengang
-
Ustaz Abdul Somad Ternyata Pencinta Yamaha RX-King Lho, Ini Buktinya
-
Laku Mahal, Ini Sosok RX King yang Dibeli oleh Crazy Rich Tanjung Priok
-
Viral RX King Pak Kades di Magelang Diamankan Polisi, Sebabnya Sepele
Terkini
- GIVI Rilis Delapan Produk Baru di IMOS 2025, Bikin Motoran Semakin Praktis
- Yamaha Rayakan Miliarder di IMOS 2025, Wujudkan Impian Konsumen Setia
- IMOS 2025 Pamerkan Inovasi Roda Dua dan Jadi Wadah Komunitas Otomotif
- GIVI Indonesia Siapkan Produk Terbaru di IMOS 2025, Siap Goda Para Pecinta Roda Dua
- Honda BeAT Baru dan Rebel 1100 Jadi Andalan AHM di GIIAS 2025
- Honda Forza Diberi Panel Meter Baru, Warna Lebih Segar
- IMOS 2025 Diharapkan Jaga Momentum Positif di Pasar Motor Indonesia
- Subsidi Motor Listrik 2025 Segera Diumumkan, Anggaran Rp 250 Miliar
- Punya Warna Baru, Harga Yamaha Fazzio Hybrid Jadi Berapa?
- AHM Rilis Honda CRF250 Rally dan CRF250L dengan ABS