Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Mobimoto.com - Dewasa ini, menjadi seorang pengemudi ojek online tidak cukup hanya tahu jalan dan bisa menjemput dan mengantar dengan cepat. Sepertinya, pengemudi ojol juga dituntut untuk bisa tahu jenis kelamin calon penumpangnya, agar tidak mendapat satu bintang.
Kisah seorang pengemudi ojol yang diketahui bernama Jusuf Marangg ini, diunggah di jejaring Instagram oleh akun @lambeonlen.
Pengemudi ojol ini mengunggah sebuah foto penilaian dan ulasan para penumpang yang menggunakan jasanya.
Ternyata ada seorang penumpang yang memberikan satu bintang dengan menuliskan penilaian ''Saya dipanggil ''Bang''... Padahal saya perempuan... Kalo saran saya sih sebelum yakin sama jenis kelamin customer mending nyapanya nggak usah pake embel-embel apa pun dulu... Atau nggak pake sapaan yg netral aja kea ''Kak'' itu kan netral bisa buat perempuan bisa buat laki-laki...''
Baca Juga
Duh, gara-gara manggil bang ke penumpang perempuan, pengemudi ojol ini cuma dapat satu bintang. Tak lama setelah diunggah, netizen pun ramai-ramai mengomentari kejadian ini.
''mungkin customer belum tahu dampak dari bintang satu yang dia kasih ke driver ga se-sensitif bintang satu di marketplaces,'' ujar @cahayapelangi_id.
''Kalo udah gitu harapannya dari pihak layanan ojolnya bisa memfilter tiap diberikan bintang satu, karena pemberian bintang satu pun merugikan sekali bagi driver.'' Kata @didinasemele.
Menurut kamu gimana, Sob?
Tag
Terkini
- Vario Jadi Motor Honda Paling Diminati di IIMS 2025, PCX160 Jadi Big Scooter Terbaik
- United E-Motor Pamerkan Motor Listrik Berkemampuan Off-road di IIMS 2025
- AHM Gelar Mudik dan Balik Bareng Honda 2025: Ini Rincian Biaya dan Syarat Lainnya
- Ada Harapan, Subsidi Motor Listrik Akan Dilanjutkan Tahun Ini
- Empat Ajang Balap Internasional Akan Dihelat di Sirkuit Mandalika di 2025, Termasuk MotoGP
- Astra Honda Kembali Sabet Prestasi di Kompetisi Safety Riding Internasional
- Gaya Kalcer Yamaha Fazzio Hybrid Setelah Dapat Sentuhan Modifikasi
- Enduro VR46 Racing Team Perkenalkan Livery Musim 2025 di Jakarta
- Yamaha XSR 155 Meluncur dengan Warna Baru
- Yamaha R15 2025 Tampil Lebih Agresif dengan Warna dan Grafis Baru
Berita Terkait
-
Kocak! Kumpulan Chat Ojol dengan Pelanggan yang Permintaan Aneh-aneh
-
Viral Unggahan Rating Ojol, Komentarnya Bikin Salah Fokus
-
Pantang Tumpul agar Dapur Mengepul, 8 Potret Aksi Ojol Ini Bikin Heran
-
Potret Honda Tiger Jadi-jadian Berkeliaran di Jalan, Ojol Jadi Drivernya
-
Penampakan Ojol Tanpa Kepala Bikin Geger Warganet, Ini Faktanya
-
Potret 9 Artis Korea Beralih Profesi Jadi Ojol, Cocok Nggak?
-
Unik! Ojol Siapkan Alat Khusus Ini Untuk Hadapi Hidup New Normal
-
Mobil Dibuntuti Oknum Ojol, Baim Wong Ngamuk dan Ceramahi Ojol
-
Bikin Terenyuh! Ojol Rela Barter TV Miliknya dengan Beras untuk Keluarga
-
Tetap Anter Makanan Meski Habis Kecelakaan, Kisah Ojol ini Bikin Terenyuh