Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Mobimoto.com - Mobil sport memang identik dengan tenaga yang beringas dan akselerasi yang 'bad ass''. Tak cuma itu, mobil yang biasa dibanderol dengan harga selangit ini bisa dipastikan memiliki kecepatan maksimal yang tinggi, hanya bisa disaingi oleh sesama mobil sport. Namun tidak kali ini.
Video yang diunggah di Youtube ini memperlihatkan ketika truk butut yang diproduksi saat Uni Soviet masih berdiri, melakukan adu kecepatan di lintasan lurus melawan sebuah Porsche. Bakal gimana ya jadinya? Simak video berikut ini.
Diluar dugaan, truk bermerek ZIL-130 yang dibuat 30 tahun lalu ini mampu 'mengasapi' mobil sport buatan Jerman, Porsche Cayman.
Baca Juga
Truk ini memang dikenal tangguh. Dulu, truk ini sering kali dipesan untuk pekerjaan berat, misal angkat pasir dan aneka macam material, bahkan juga angkut rudal. Namun tak cuma itu, truk ini telah mengalami beberapa 'operasi' alias modifikasi.
Truk ini digarap oleh AcademyG, perubahan yang diperoleh antara lain berupa 'diet' bobot an beberapa perubahan mesin.
Alhasil truk yang aslinya berbobot 4,3 ton ini mampu melibas mobil sport yang punya mesin sekelas v8 berkapasitas 6 liter. Kenceng bener!
Terkini
- Vario Jadi Motor Honda Paling Diminati di IIMS 2025, PCX160 Jadi Big Scooter Terbaik
- United E-Motor Pamerkan Motor Listrik Berkemampuan Off-road di IIMS 2025
- AHM Gelar Mudik dan Balik Bareng Honda 2025: Ini Rincian Biaya dan Syarat Lainnya
- Ada Harapan, Subsidi Motor Listrik Akan Dilanjutkan Tahun Ini
- Empat Ajang Balap Internasional Akan Dihelat di Sirkuit Mandalika di 2025, Termasuk MotoGP
- Astra Honda Kembali Sabet Prestasi di Kompetisi Safety Riding Internasional
- Gaya Kalcer Yamaha Fazzio Hybrid Setelah Dapat Sentuhan Modifikasi
- Enduro VR46 Racing Team Perkenalkan Livery Musim 2025 di Jakarta
- Yamaha XSR 155 Meluncur dengan Warna Baru
- Yamaha R15 2025 Tampil Lebih Agresif dengan Warna dan Grafis Baru
Berita Terkait
-
Xpeng Resmi Masuk Indonesia Pekan Ini, MPV Pesaing BYD M6 Jadi Produk Pertama
-
Toyota Akan Refund Konsumen Pembeli Zenix dan Yaris Cross Hybrid
-
Regulasi Tak Beres, Perkembangan Mobil Hidrogen di Indonesia Mandek
-
Kemenkeu Terbitkan PMK Insentif Kendaraan Listrik dan Hybrid, Berlaku Hanya Setahun
-
Miliki Banyak Koleksi Mobil Mewah, Raffi Ahmad Terciduk Kepincut Dengan Mobil Satu Ini
-
Ekspor Suzuki Turun Karena Pasar Otomotif Global Anjlok
-
Omoda E5 Laris Manis, Penjualan Mobil Chery di Indonesia Melejit
-
Fakta Penjualan Mobil Listrik Dunia Sepanjang 2024, Semakin Dilirik Konsumen?
-
Usai Libur Tahun Baru, Perawatan Apa Saja yang Diperlukan untuk Mobil?
-
Toyota Masih Rajai Pasar Mobil Indonesia