Jum'at, 30 Januari 2026
Angga Roni Priambodo : Sabtu, 29 September 2018 | 10:15 WIB

Mobimoto.com - Salah satu fungsi dashboard camera atau yang biasa disebut dashcam selain untuk berjaga-jaga ketika ada sesuatu yang darurat terjadi di jalan adalah kemampuannya untuk merekam kejadian-kejadian lucu dan unik di jalanan. 

Seperti sebuah kejadian yang videonya viral setelah diunggah oleh akun Instagram @gojek24jam berikut ini tentang aksi kocak seorang pemotor yang melewati celah sempit di antara dua mobil .

Aksinya tersebut terang saja memancing followers akun @gojek24jam berkomentar. Banyak yang memuji kelenturan tubuh pria tersebut. 

"Ngakak anjay. Bisa pas gitu wkwk," komentar @bayupra_nowo.

"Pas banget ya timing nya ," sambung @mrs.annisaw.

Ada yang pernah melakukan hal serupa di jalanan?

 

 

BACA SELANJUTNYA

VinFast Tantang Arus Pasar: Cara Baru Membuat Mobil Listrik Lebih Terjangkau dan Dipercaya