Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Mobimoto.com - Tak sedikit orang yang punya mimpi untuk memiliki sebuah mobil sport. Terkadang hal itu bisa diwujudkan dengan cara anti mainstream, seperti yang satu ini.
Pengguna TikTok dengan akun bernama @lambokawe22 membagikan video yang menampakkan mobil sport di depan rumah mewah.
Mobil sport ini rupanya merupakan hasil modifikasi dari sebuah motor berjenis Yamaha Vixion.
"Lambo replika mesin Yamaha Vixion 150 cc," tulis @lambokawe22 pada caption-nya.
Baca Juga
Pemilik akun @lambokawe22 tak lupa memperlihatkan fitur unik dari kendaraan ini. Hal tersebut terlihat saat mobil tersebut isi bensin.
Bensin tersebut dituang ke tangki, di mana tangki mobil ini merupakan milik Yamaha Vixion yang masih tersemat.
Enggan mengisi Lambo di SPBU, rupanya ia memilih emak-emak yang menjual bensin di pinggir jalan.
Bikin salah fokus, unggahan ini pun menuai beragam reaksi warganet seperti yang terlihat pada beberapa komentar berikut ini.
"Pabriknya menangis melihat ini. Lihat orang Indonesia kreatif dan pintar-pintar..wkwk," tulis @t**y**2.
"Ngeri, pasti banyak yang lihatin nih di jalan," kata @q*rs**an.
"Terus kalau beli bensin di SPBU ikuk antrian motor apa antrian mobil, serius nanya," komentar @mi**andar**wan.
"Semoga pemerintah bisa memberdayakan orang-orang kreatif seperti ini. Sehingga Indonesia kelak bisa punya sport yang dibanggakan oleh rakyatnya," pendapat @ana**mak_ot**aya.
(*) Untuk menyaksikan video terkait, klik di sini.
Hitekno/Rezza Dwi Rachmanta
Terkini
- Xpeng Resmi Masuk Indonesia Pekan Ini, MPV Pesaing BYD M6 Jadi Produk Pertama
- Toyota Akan Refund Konsumen Pembeli Zenix dan Yaris Cross Hybrid
- Kendaraan Elektrifikasi di IIMS 2025 Jalan Menuju Kedaulatan dan Solusi Energi Bersih
- Regulasi Tak Beres, Perkembangan Mobil Hidrogen di Indonesia Mandek
- Hyundai Stargazer Terbaru Mengaspal di IIMS 2025, Siap Dibawa saat Mudik Lebaran
- Bangun HRS di Karawang, Toyota Juga Kembangkan SDM Khusus di Bidang Teknologi Hidrogen
- TMMIN Resmikan Stasiun Pengisian Hidrogen di Karawang
- Kemenkeu Terbitkan PMK Insentif Kendaraan Listrik dan Hybrid, Berlaku Hanya Setahun
- Hyundai Creta Baru Disambut Semarak oleh Pasar Indonesia
- Toyota Luncurkan 3 Mobil Baru di IIMS 2025, Diduga Termasuk Veloz Hybrid
Berita Terkait
-
Xpeng Resmi Masuk Indonesia Pekan Ini, MPV Pesaing BYD M6 Jadi Produk Pertama
-
Toyota Akan Refund Konsumen Pembeli Zenix dan Yaris Cross Hybrid
-
Regulasi Tak Beres, Perkembangan Mobil Hidrogen di Indonesia Mandek
-
Kemenkeu Terbitkan PMK Insentif Kendaraan Listrik dan Hybrid, Berlaku Hanya Setahun
-
Miliki Banyak Koleksi Mobil Mewah, Raffi Ahmad Terciduk Kepincut Dengan Mobil Satu Ini
-
Gaya Kalcer Yamaha Fazzio Hybrid Setelah Dapat Sentuhan Modifikasi
-
Ekspor Suzuki Turun Karena Pasar Otomotif Global Anjlok
-
Omoda E5 Laris Manis, Penjualan Mobil Chery di Indonesia Melejit
-
Fakta Penjualan Mobil Listrik Dunia Sepanjang 2024, Semakin Dilirik Konsumen?
-
Usai Libur Tahun Baru, Perawatan Apa Saja yang Diperlukan untuk Mobil?