Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Mobimoto.com - Memasuki musim hujan, masyarakat di berbagai daerah tentu bakal menjalani rutinitas yang tak asing, yaitu banjir.
Musibah ini kerap menjadi momok bagi para pemilik kendaraan. Sebab masuknya air ke mesin dijamin bakal memicu sederet kerusakan.
Hal ini dapat membuat pemiliknya pusing dengan biaya perbaikan.
Namun bukannya hal tersebut tak bisa ditanggulangi, rupanya baru-baru ini beredar sebuah trik jitu agar kendaraan bebas dari kemasukan air walau terendam banjir.
Baca Juga
Trik tersebut terpampang melalui potret yang diunggah oleh akun @keluhkesahojol.id, kemarin (27/10/2020).
Dalam potret tersebut, mulanya terlihat sebuah mobil Kia dengan warna merah yang menginjak terpal dengan ukuran yang cukup lebar.
Kemudian terpal tersebut dibalutkan sehingga mobil ini terbungkus plastik rapat-rapat, sehingga air tak dapat masuk walau mobil ini terendam banjir.
Nyeleneh tapi jitu, unggahan ini rupanya mengundang sederet respons kocak dari warganet seperti pada beberapa komentar berikut ini.
"Bermanfaat banget, besok beli terpal plastik ky gitu, beli mobilnya tar kalo duitnya ada," celetuk keneza_bae.
"Btw yang bilang ngambang/nganyut itu gabakal asalkan gak di kembungin sampe full udara,harus dikasih lobang (saran gua sih paling atas sisi mobil). Ini sama kayak lu masukkin balon ke air,kalo full udara sampe kembung pasti ngambang dan juga sebaliknya," tulis urekmazino1516.
"Tinggal nambah pita aj,,..dh mntap ne buat kado sebuah acara," kata ariefarham92.
Terkini
- Xpeng Resmi Masuk Indonesia Pekan Ini, MPV Pesaing BYD M6 Jadi Produk Pertama
- Toyota Akan Refund Konsumen Pembeli Zenix dan Yaris Cross Hybrid
- Kendaraan Elektrifikasi di IIMS 2025 Jalan Menuju Kedaulatan dan Solusi Energi Bersih
- Regulasi Tak Beres, Perkembangan Mobil Hidrogen di Indonesia Mandek
- Hyundai Stargazer Terbaru Mengaspal di IIMS 2025, Siap Dibawa saat Mudik Lebaran
- Bangun HRS di Karawang, Toyota Juga Kembangkan SDM Khusus di Bidang Teknologi Hidrogen
- TMMIN Resmikan Stasiun Pengisian Hidrogen di Karawang
- Kemenkeu Terbitkan PMK Insentif Kendaraan Listrik dan Hybrid, Berlaku Hanya Setahun
- Hyundai Creta Baru Disambut Semarak oleh Pasar Indonesia
- Toyota Luncurkan 3 Mobil Baru di IIMS 2025, Diduga Termasuk Veloz Hybrid
Berita Terkait
-
Xpeng Resmi Masuk Indonesia Pekan Ini, MPV Pesaing BYD M6 Jadi Produk Pertama
-
Toyota Akan Refund Konsumen Pembeli Zenix dan Yaris Cross Hybrid
-
Regulasi Tak Beres, Perkembangan Mobil Hidrogen di Indonesia Mandek
-
Kemenkeu Terbitkan PMK Insentif Kendaraan Listrik dan Hybrid, Berlaku Hanya Setahun
-
Miliki Banyak Koleksi Mobil Mewah, Raffi Ahmad Terciduk Kepincut Dengan Mobil Satu Ini
-
Ekspor Suzuki Turun Karena Pasar Otomotif Global Anjlok
-
Omoda E5 Laris Manis, Penjualan Mobil Chery di Indonesia Melejit
-
Fakta Penjualan Mobil Listrik Dunia Sepanjang 2024, Semakin Dilirik Konsumen?
-
Usai Libur Tahun Baru, Perawatan Apa Saja yang Diperlukan untuk Mobil?
-
Toyota Masih Rajai Pasar Mobil Indonesia