Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Mobimoto.com - Beberapa waktu lalu, sempat viral beredar video aksi perempuan bagi-bagi makanan dengan menggunakan sebuah Ferrari 488. Sportcar tersebut menjadi cantolan kerupuk saat bagi-bagi makanan.
Ternyata perempuan tersebut adalah istri dari dari salah satu crazy rich dan pengusaha bus pariwisata, Gilang Widya Pramana. Pengusaha tersebut juga menjadi vendor yang menyediakan bus terbaru klub Arema Malang.
Bukan hanya memiliki Ferrari 488 warna merah yang viral, bos bus pariwisata tersebut juga terpantau memiliki beberapa mobil mewah lainnya.
Terlihat dalam unggahan akun Instagramnya @juragan_99, tampak sebuah Bentley bersebelahan dengan Ferrari 488 yang viral tersebut. Bentley tersebut berwarna putih dan seri Continental GT.
Baca Juga
Bentley Continental GT ini merupakan salah satu mobil ultramewah dengan harga sekitar Rp 8 miliar. Dibekali dengan mesin 6.000cc W12 twin-turbo yang menghasilkan tenaga 626 dk dan torsi 900 Nm.
Selain itu, ia juga tampak memiliki SUV mewah keluar pabrikan Inggris, Range Rover Velar. Mobil ini dibekali dengan dua piliha mesin 2.000cc 4 silinder dan V6 3.000cc diesel.
Di Indonesia Range Rover Velar bisa dihargai hingga Rp 2 miliar rupiah.
Bukna cuma itu, Toyota Alphard juga menjadi salah satu mobil mewahnya. MPV dari Toyota ini memang seperti menjadi mobil wajib untuk orang kaya.
Nggak heran ya kalau Ferrari aja jadi cantolan kerupuk.
Tag
Terkini
- Xpeng Resmi Masuk Indonesia Pekan Ini, MPV Pesaing BYD M6 Jadi Produk Pertama
- Toyota Akan Refund Konsumen Pembeli Zenix dan Yaris Cross Hybrid
- Kendaraan Elektrifikasi di IIMS 2025 Jalan Menuju Kedaulatan dan Solusi Energi Bersih
- Regulasi Tak Beres, Perkembangan Mobil Hidrogen di Indonesia Mandek
- Hyundai Stargazer Terbaru Mengaspal di IIMS 2025, Siap Dibawa saat Mudik Lebaran
- Bangun HRS di Karawang, Toyota Juga Kembangkan SDM Khusus di Bidang Teknologi Hidrogen
- TMMIN Resmikan Stasiun Pengisian Hidrogen di Karawang
- Kemenkeu Terbitkan PMK Insentif Kendaraan Listrik dan Hybrid, Berlaku Hanya Setahun
- Hyundai Creta Baru Disambut Semarak oleh Pasar Indonesia
- Toyota Luncurkan 3 Mobil Baru di IIMS 2025, Diduga Termasuk Veloz Hybrid
Berita Terkait
-
BYD Resmikan Merek Denza di Indonesia, Produk Pertama Langsung Tantang Alphard
-
Opsen Pajak Bikin Harga Mobil Toyota Terkerek Naik, Alphard Termurah Jadi Rp 1,5 Miliar
-
Intip Koleksi Kendaraan Milik Eks Mendag Muhammad Lutfi dan Menteri Perdagangan Baru Zulkifli Hasan
-
Usai MotoGP, Perusahaan Lokal Indonesia Ini Resmi Sponsori Jakarta E-Prix Formula E 2022
-
Resmi Jadi Sponsor, Juragan 99 Sambangi Langsung Gresini Racing MotoGP di Italia
-
Hitung Besaran Pajak Kendaraan Toyota Alphard Gibran Rakabuming yang Pelat Nomor Bertuliskan Jan Ethes, Tak Terduga!
-
Intip Deretan Mobil Agnez Mo yang Cukup Mewah, Harganya Bikin Melongo
-
Mobil Mungil Kesan Toyota Alphard dari Suzuki, Bentuknya Imut
-
Arema FC Bersuka Cita, Dapat Hadiah dari Presiden Klub Berupa Bus Mewah
-
Viral Iringan-iringan Jenazah Rebutan Jalan dengan Mobil Ambulans, Lha Kok?