Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Mobimoto.com - Beberapa waktu yang lalu, warganet sempat dihebohkan dengan terjualnya mobil klasik tua milik Andre Taulany.
Mobil tersebut adalah Morris Mini, cikal bakal munculnya mobil Mini Cooper yang kini cukup tenar. Namun tak butuh waktu lama, mobil berwarna hijau telur asin ini secara cepat berpindah tangan.
Bak lomba estafet, ini tiga artis yang sempat menjadi 'tempat numpang lewat' dari mobil Morris Mini tersebut.
1. Andre Taulany
Baca Juga
Komedian kocak Andre Taulany merupakan pemegang 'estafet' pertama pada penjualan mobil ini. Mulanya ia tak berniat menjual namun mobil ini ditawar dengan harga yang fantastis oleh Raffi Ahmad.
2. Raffi Ahmad
Tanpa ba-bi-bu, Raffi Ahmad tiba-tiba menawar mobil ini seharga Rp 700 juta. Dengan berat hati, Andre pun melepasnya. Tak butuh waktu lama, Andre pun sempat menawar mobil Irfan Hakim dengan jenis yang sama, namun Irfan tak melepasnya. Sementara itu, mobil hijau telur asin yang sempat dipegang Raffi Ahmad ini sempat jadi rebutan artis lainnya.
3. Denny Cagur
Sempat rebutan dengan Baim Wong, mobil ini akhirnya jatuh ke tangan Denny Cagur dengan harga Rp 1,1 miliar. Akankah mobil ini kembali pindah tangan?
Sepertinya sih demikian jika melihat respons dari istri Denny Cagur ketika tahu suaminya beli Mini Morris seharga Rp 1,1 miliar ini.
Terkini
- Xpeng Resmi Masuk Indonesia Pekan Ini, MPV Pesaing BYD M6 Jadi Produk Pertama
- Toyota Akan Refund Konsumen Pembeli Zenix dan Yaris Cross Hybrid
- Kendaraan Elektrifikasi di IIMS 2025 Jalan Menuju Kedaulatan dan Solusi Energi Bersih
- Regulasi Tak Beres, Perkembangan Mobil Hidrogen di Indonesia Mandek
- Hyundai Stargazer Terbaru Mengaspal di IIMS 2025, Siap Dibawa saat Mudik Lebaran
- Bangun HRS di Karawang, Toyota Juga Kembangkan SDM Khusus di Bidang Teknologi Hidrogen
- TMMIN Resmikan Stasiun Pengisian Hidrogen di Karawang
- Kemenkeu Terbitkan PMK Insentif Kendaraan Listrik dan Hybrid, Berlaku Hanya Setahun
- Hyundai Creta Baru Disambut Semarak oleh Pasar Indonesia
- Toyota Luncurkan 3 Mobil Baru di IIMS 2025, Diduga Termasuk Veloz Hybrid
Berita Terkait
-
Xpeng Resmi Masuk Indonesia Pekan Ini, MPV Pesaing BYD M6 Jadi Produk Pertama
-
Toyota Akan Refund Konsumen Pembeli Zenix dan Yaris Cross Hybrid
-
Regulasi Tak Beres, Perkembangan Mobil Hidrogen di Indonesia Mandek
-
Kemenkeu Terbitkan PMK Insentif Kendaraan Listrik dan Hybrid, Berlaku Hanya Setahun
-
Miliki Banyak Koleksi Mobil Mewah, Raffi Ahmad Terciduk Kepincut Dengan Mobil Satu Ini
-
Ekspor Suzuki Turun Karena Pasar Otomotif Global Anjlok
-
Omoda E5 Laris Manis, Penjualan Mobil Chery di Indonesia Melejit
-
Fakta Penjualan Mobil Listrik Dunia Sepanjang 2024, Semakin Dilirik Konsumen?
-
Usai Libur Tahun Baru, Perawatan Apa Saja yang Diperlukan untuk Mobil?
-
Toyota Masih Rajai Pasar Mobil Indonesia