Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Mobimoto.com - Berani keluar dari zona nyaman, setidaknya itulah beberapa anggapan warganet saat melihat mobil-mobil yang sedang viral ini.
Kerap dijuluki sebagai mobil 'sultan' atau mobil orang tajir, Toyota Alphard memang kerap identik dengan kesan kendaraan nyaman yang nggak neko-neko.
Namun tidak bagi orang-orang dalam video ini. Mengusung konsep modifikasi hellaflush, mobil-mobil mewah ini berani tampil beda dengan ground clearance yang sangat minim. Seperti apa sih wujud mobil cepernya? Simak video berikut ini.
Baca Juga
Dalam video tersebut, terdapat beberapa mobil berjenis Toyota Alhpard hellaflush ini tampak tengah melaju, melewati saluran drainase jalan. Namun berhubung saluran tersebut sedikit lebih menonjol, beberapa mobil tersebut sempat bergesekan dengan jalan.
Mengingat harganya di tanah air yang berada di kisaran Rp 900 jutaan ke atas, tak heran jika video terkait mobil tersebut bikin warganet ngilu.
"Contoh orang yg suka keluar dari zona nyaman," tulis Ito Puruhito.
"Saya denger suara 'srueeekkk' ginjal ku loncat," ujar akun yang bernama Gejil.
"Dijepang banyak jalan mulusnya mbah. La di Indonesia jalannya banyak berlubang, gak rata , auto rusak itu bodykit nya," kata Findu Darmawan .
Ada nggak ya pemilik Alphard di tanah air yang berani memodifikasi mobilnya seperti pada video di atas?
Terkini
- Xpeng Resmi Masuk Indonesia Pekan Ini, MPV Pesaing BYD M6 Jadi Produk Pertama
- Toyota Akan Refund Konsumen Pembeli Zenix dan Yaris Cross Hybrid
- Kendaraan Elektrifikasi di IIMS 2025 Jalan Menuju Kedaulatan dan Solusi Energi Bersih
- Regulasi Tak Beres, Perkembangan Mobil Hidrogen di Indonesia Mandek
- Hyundai Stargazer Terbaru Mengaspal di IIMS 2025, Siap Dibawa saat Mudik Lebaran
- Bangun HRS di Karawang, Toyota Juga Kembangkan SDM Khusus di Bidang Teknologi Hidrogen
- TMMIN Resmikan Stasiun Pengisian Hidrogen di Karawang
- Kemenkeu Terbitkan PMK Insentif Kendaraan Listrik dan Hybrid, Berlaku Hanya Setahun
- Hyundai Creta Baru Disambut Semarak oleh Pasar Indonesia
- Toyota Luncurkan 3 Mobil Baru di IIMS 2025, Diduga Termasuk Veloz Hybrid
Berita Terkait
-
Xpeng Resmi Masuk Indonesia Pekan Ini, MPV Pesaing BYD M6 Jadi Produk Pertama
-
Toyota Akan Refund Konsumen Pembeli Zenix dan Yaris Cross Hybrid
-
Regulasi Tak Beres, Perkembangan Mobil Hidrogen di Indonesia Mandek
-
Kemenkeu Terbitkan PMK Insentif Kendaraan Listrik dan Hybrid, Berlaku Hanya Setahun
-
Miliki Banyak Koleksi Mobil Mewah, Raffi Ahmad Terciduk Kepincut Dengan Mobil Satu Ini
-
BYD Resmikan Merek Denza di Indonesia, Produk Pertama Langsung Tantang Alphard
-
Ekspor Suzuki Turun Karena Pasar Otomotif Global Anjlok
-
Omoda E5 Laris Manis, Penjualan Mobil Chery di Indonesia Melejit
-
Fakta Penjualan Mobil Listrik Dunia Sepanjang 2024, Semakin Dilirik Konsumen?
-
Usai Libur Tahun Baru, Perawatan Apa Saja yang Diperlukan untuk Mobil?