Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Mobimoto.com - Roy Suryo secara resmi mengundurkan diri dari Partai Demokrat. Perlahan, Roy Suryo bakal lepas semua atribut sebagai politikus.
Roy menuturkan bahwa surat pengunduran diri tersebut telah dikirim ke Partai Demokrat, meski tidak diterima secara langsung oleh Ketua Umum Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono (SBY).
"Saya sudah menyerahkan surat pengunduran diri di semua posisi dan jabatan di Partai Demokrat, termasuk selaku kader setelah lebih kurang 15 tahun berpolitik," kata Roy Suryo melalui keterangan tertulis dikutip dari Suara.com, Kamis (12/3/2020).
"Surat sudah diterima langsung oleh Adc Bapak SBY dikarenakan Beliau sedang konsentrasi untuk menyusun naskah pidato dalam Kongres V Partai Demokrat yang sebentar lagi akan diselenggarakan, 14-16 Februari 2020, semoga lancar dan sukses," tegasnya.
Baca Juga
Selama berpolitik, kader partai Demokrat ini kerap menjadi sorotan media karena beberapa aksi kontroversialnya. Mulai dari pengosongan rumah dinas hingga jumlah parabola di rumahnya.
Ada yang menarik lagi mengenai aksi kontroversialnya kali ini. Pria berusia 51 tahun ini ternyata doyan koleksi mobil Mercedes-Benz, lho. Terdapat 35 unit mobil Mercedes-Benz terlapor di laman resmi Komisi Pemberantasan Korupsi.
Jika ditotal untuk koleksi mobilnya saja, nilainya mencapai Rp 2,9 miliar. Luar biasa, kan?
Berikut daftar mobil Roy Suryo:
1. Sedan Mercedes-Benz 1972, Rp 45 juta
2. Sedan Mercedes-Benz 1988, Rp 50 juta
3. Sedan Mercedes-Benz 1986, Rp 40 juta
4. Sedan Mercedes-Benz 1988, Rp 75 juta
5. Sedan Mercedes-Benz SLK 230 2000, Rp 200 juta
6. Sedan Mercedes-Benz S230 2000, Rp 175 juta
7. Jeep Mercedes-Benz ML430 2003, Rp 97,8 juta
8. Sedan Mercedes-Benz A150 2005, Rp 132 juta
9. Sedan Mercedes-Benz CLK230 1999, Rp 110 juta
10. Sedan Mercedes-Benz 1961, Rp 30,5 juta
11. Sedan Mercedes-Benz 1965, Rp 36 juta
12. Sedan Mercedes-Benz 1982, Rp 48 juta
13. Sedan Mercedes-Benz 1973, Rp 72 juta
14. Sedan Mercedes-Benz 1972, Rp 60 juta
15. Sedan Mercedes-Benz 1962, Rp 36 juta
16. Sedan Mercedes-Benz 1988, Rp 85 juta
17. Sedan Mercedes-Benz 1975, Rp 37 juta
18. Sedan Mercedes-Benz 1961, Rp 30 juta
19. Sedan Mercedes-Benz 1985, Rp 90 juta
20. Sedan Mercedes-Benz E280 1986, Rp 48 juta
21. Sedan Mercedes-Benz 1972, Rp 90,5 juta
22. Sedan Mercedes-Benz 1969, Rp 60,5 juta
23. Sedan Mercedes-Benz 1989, Rp 108 juta
24.Sedan Mercedes-Benz 1986, Rp 68 juta
25. Sedan Mercedes-Benz 1988, Rp 72 juta
26. Sedan Mercedes-Benz 1956, Rp 43 juta
27. Sedan Mercedes-Benz 1981, Rp 30,5 juta
28. Sedan Mercedes-Benz 1971, Rp 37 juta
29. Sedan Mercedes-Benz 1981, Rp 48,5 juta
30. Sedan Mercedes-Benz 1989, Rp 85 juta
31. Sedan Mercedes-Benz 1985, Rp 45 juta
32. Sedan Mercedes-Benz 1988, Rp 55 juta
33. Sedan Mercedes-Benz 1973, Rp 36,5 juta
34. Sedan Mercedes-Benz 2010, Rp 355 juta
35. Sedan Mercedes-Benz 2008, Rp 350 juta
Terkini
- Xpeng Resmi Masuk Indonesia Pekan Ini, MPV Pesaing BYD M6 Jadi Produk Pertama
- Toyota Akan Refund Konsumen Pembeli Zenix dan Yaris Cross Hybrid
- Kendaraan Elektrifikasi di IIMS 2025 Jalan Menuju Kedaulatan dan Solusi Energi Bersih
- Regulasi Tak Beres, Perkembangan Mobil Hidrogen di Indonesia Mandek
- Hyundai Stargazer Terbaru Mengaspal di IIMS 2025, Siap Dibawa saat Mudik Lebaran
- Bangun HRS di Karawang, Toyota Juga Kembangkan SDM Khusus di Bidang Teknologi Hidrogen
- TMMIN Resmikan Stasiun Pengisian Hidrogen di Karawang
- Kemenkeu Terbitkan PMK Insentif Kendaraan Listrik dan Hybrid, Berlaku Hanya Setahun
- Hyundai Creta Baru Disambut Semarak oleh Pasar Indonesia
- Toyota Luncurkan 3 Mobil Baru di IIMS 2025, Diduga Termasuk Veloz Hybrid
Berita Terkait
-
Adu Kece Nikita Mirzani vs Dinar Candy Bersama Kendaraan, Siapa yang Paling Keren?
-
Intip Koleksi Kendaraan Presiden Jokowi Terbaru dengan Tahun Lalu, Tak Jauh Beda!
-
Potret Saktiawan Sinaga Pose di Depan Mobil Mewah, Gayanya Kece
-
Intip Deretan Mobil Kepresidenan RI dari Soekarno Hingga Jokowi, Mewah!
-
Arema FC Bersuka Cita, Dapat Hadiah dari Presiden Klub Berupa Bus Mewah
-
Tua-tua Makin Ganteng, Ini Dia Deretan Koleksi Mobil Gofar Hilman
-
Pose Dinar Candy Bersama Mobil Mewah Bikin Salah Fokus, Awas Jangan Kedip!
-
Tua-tua Keladi, Mercedes-Benz Tetap Kokoh Meski Diseruduk Mobil VW
-
Deretan Koleksi Mobil Menag Fachrul Razi, Mewah-mewah Ternyata
-
Mobil Mewah Anya Geraldine Bikin Salah Fokus, Hasil Kerja Kayak Bang Toyib