Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Mobimoto.com - Terkenal sebagai sosok yang tega menumpahkan jutaan nyawa, para diktator kerap kali punya gaya hidup yang glamor.
Diktator juga ditakuti oleh setiap orang di negaranya masing-masing, membuatnya leluasa untuk menggunakan kekayaan negara. Termasuk unutk urusan beli mobil.
Dilansir dari Autoevolution, ini deretan mobil trio diktator era perang dunia kedua; Adolf Hitler, Joseph Stalin, dan Benito Mussolini.
1. Adolf Hitler
Baca Juga
Dikenal sebagai sosok penjahat perang termashyur, sosok Adolf Hitler tercatat sebagai pencinta mobil bermerek Mercedes.
Mobil favorit yang pernah ia kendarai adalah Grosser Mercedes 770 K yang ditenagai mesin 7,6l dengan 8 silinder segaris yang dibibihi transmisi mesin 5 percepatan.
Sementara itu, ia juga menyukai Auto Union D-Type tahun 1939.
Selain itu, suka atau tidak, Hitler juga merupakan salah satu pencetus adanya mobil Volkswagen yang kini masih bisa ditemui.
2. Benito Mussolini
Diktator Italia, Benito Mussolini berakhir tragis usai dirinya didepak paksa dari kursi kepemimpinan.
Ia pun jadi sasaran amarah rakyat Italia. Tak cuma dirinya, namun sederet mobil koleksinya pun jadi korban.
Salah satunya adalah mobil Alfa Romeo 2300MM yang kini bisa ditemui di situs jual beli online eBay seharga 1,2 juta dolar AS.
3. Joseph Stalin
Diktator asal Uni Soviet ini disebutmemiliki sederet mobil mewah.
Mobil tersebut antara lain bermerek Packards, Lincolns dan Cadillacs.
Walaupun terkenal sebagai sosok yang sangat anti Amerika Serikat seusai Perang Dunia 2, namun mobil favorit dari Stalin justru merupakan hasil pemberian Presiden Amerika Serikat, Packard 1937 yang punya mesin V12.
Mobil ini kemudian diadaptasi oleh pabrikan lokal sana dan terciptalah ZIS-110.
Terkini
- Xpeng Resmi Masuk Indonesia Pekan Ini, MPV Pesaing BYD M6 Jadi Produk Pertama
- Toyota Akan Refund Konsumen Pembeli Zenix dan Yaris Cross Hybrid
- Kendaraan Elektrifikasi di IIMS 2025 Jalan Menuju Kedaulatan dan Solusi Energi Bersih
- Regulasi Tak Beres, Perkembangan Mobil Hidrogen di Indonesia Mandek
- Hyundai Stargazer Terbaru Mengaspal di IIMS 2025, Siap Dibawa saat Mudik Lebaran
- Bangun HRS di Karawang, Toyota Juga Kembangkan SDM Khusus di Bidang Teknologi Hidrogen
- TMMIN Resmikan Stasiun Pengisian Hidrogen di Karawang
- Kemenkeu Terbitkan PMK Insentif Kendaraan Listrik dan Hybrid, Berlaku Hanya Setahun
- Hyundai Creta Baru Disambut Semarak oleh Pasar Indonesia
- Toyota Luncurkan 3 Mobil Baru di IIMS 2025, Diduga Termasuk Veloz Hybrid
Berita Terkait
-
Xpeng Resmi Masuk Indonesia Pekan Ini, MPV Pesaing BYD M6 Jadi Produk Pertama
-
Toyota Akan Refund Konsumen Pembeli Zenix dan Yaris Cross Hybrid
-
Regulasi Tak Beres, Perkembangan Mobil Hidrogen di Indonesia Mandek
-
Kemenkeu Terbitkan PMK Insentif Kendaraan Listrik dan Hybrid, Berlaku Hanya Setahun
-
Miliki Banyak Koleksi Mobil Mewah, Raffi Ahmad Terciduk Kepincut Dengan Mobil Satu Ini
-
Ekspor Suzuki Turun Karena Pasar Otomotif Global Anjlok
-
Omoda E5 Laris Manis, Penjualan Mobil Chery di Indonesia Melejit
-
Fakta Penjualan Mobil Listrik Dunia Sepanjang 2024, Semakin Dilirik Konsumen?
-
Usai Libur Tahun Baru, Perawatan Apa Saja yang Diperlukan untuk Mobil?
-
Toyota Masih Rajai Pasar Mobil Indonesia