Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Mobimoto.com - Saat ini para pengendara baik mobil maupun motor tentu mempunyai gawai
Beberapa dari mereka pun cukup ketergantungan terhadap alat canggih tersebut, termasuk untuk alasan navigasi.
Fitur peta yang tersemat di gawai tentu sangat bermanfaat bagi pengendara.
Namun hati-hati saat menggunakan fitur navigasi pada gawai saat berkendara.
Baca Juga
Bukannya sampai ke tujuan, anda malah bisa tersasar menujuk puncak gunung berapi aktif. Kok bisa?
Dilansir dari Autoevolution, salah satu aplikasi navigasi ternama, Google Maps memiliki sebuah error yang cukup fatal.
Aplikasi tersebut menujuk alamat sebuah restoran makanan cepat saji, tepat di puncak sebuah gunung berapi aktif.
Lokasi dari gunung tersebut terletak di Pulau Negros, Filipina, tepatnya di Gunung Kanlaon.
Namun, tak ada jalan yang bisa dilalui oleh kendaraan pada lokasi tersebut, membuat kecil kemungkinan bagi pengendara mobil maupun motor untuk tersesat sampai ke lokasi tersebut.
Tentu saja hal tersebut adalah error yang kemungkinan bakal diperbaiki di masa yang akan datang.
Walaupun demikian, adanya error tersebut membuat anda para pengguna kendaraan wajib cek lokasi beberapa kali, untuk berjaga-jaga.
Terkini
- Xpeng Resmi Masuk Indonesia Pekan Ini, MPV Pesaing BYD M6 Jadi Produk Pertama
- Toyota Akan Refund Konsumen Pembeli Zenix dan Yaris Cross Hybrid
- Kendaraan Elektrifikasi di IIMS 2025 Jalan Menuju Kedaulatan dan Solusi Energi Bersih
- Regulasi Tak Beres, Perkembangan Mobil Hidrogen di Indonesia Mandek
- Hyundai Stargazer Terbaru Mengaspal di IIMS 2025, Siap Dibawa saat Mudik Lebaran
- Bangun HRS di Karawang, Toyota Juga Kembangkan SDM Khusus di Bidang Teknologi Hidrogen
- TMMIN Resmikan Stasiun Pengisian Hidrogen di Karawang
- Kemenkeu Terbitkan PMK Insentif Kendaraan Listrik dan Hybrid, Berlaku Hanya Setahun
- Hyundai Creta Baru Disambut Semarak oleh Pasar Indonesia
- Toyota Luncurkan 3 Mobil Baru di IIMS 2025, Diduga Termasuk Veloz Hybrid
Berita Terkait
-
Xpeng Resmi Masuk Indonesia Pekan Ini, MPV Pesaing BYD M6 Jadi Produk Pertama
-
Vario Jadi Motor Honda Paling Diminati di IIMS 2025, PCX160 Jadi Big Scooter Terbaik
-
Toyota Akan Refund Konsumen Pembeli Zenix dan Yaris Cross Hybrid
-
United E-Motor Pamerkan Motor Listrik Berkemampuan Off-road di IIMS 2025
-
AHM Gelar Mudik dan Balik Bareng Honda 2025: Ini Rincian Biaya dan Syarat Lainnya
-
Regulasi Tak Beres, Perkembangan Mobil Hidrogen di Indonesia Mandek
-
Kemenkeu Terbitkan PMK Insentif Kendaraan Listrik dan Hybrid, Berlaku Hanya Setahun
-
Ada Harapan, Subsidi Motor Listrik Akan Dilanjutkan Tahun Ini
-
Toyota Luncurkan 3 Mobil Baru di IIMS 2025, Diduga Termasuk Veloz Hybrid
-
Miliki Banyak Koleksi Mobil Mewah, Raffi Ahmad Terciduk Kepincut Dengan Mobil Satu Ini