Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Mobimoto.com - Sambutan hangat Suzuki Jimny di Tanah Air memang luar biasa.
Bagaimana tidak, Suzuki Jimny peminatnya luar biasa banyak dan antrian inden-pun mengular cukup panjang.
Dari segi desainnya, memang Suzuki Jimny bikin orang terhipnotis untuk bisa memilikinya.
Tapi kalian mau enggak kalau Suzuki Jimny yang dijual dalam bentuk mobil pikap?
Baca Juga
Ternyata ada lho dealer yang membuat Suzuki Jimny ini jadi tampang mobil pikap.
Dilansir dari creative311.com, dealer Suzuki di New Zealand menjadikan Jimny jadi bentuk pikap.
Di market sana, Jimny pikap sudah punya nama sendiri yaitu Stockman.
Namun stockman lebih indentik dengan mobil pekerja spesifikasi 4x4 dengan tampilan ban kasar.
Ubahan jelas terlihat di bentuknya yang kini tersedia sebuah bak belakang terbuka. Tanpa bumper dan disisipkan towing hook.
Untuk bodi belakang terbuka ini praktis Jimny Sierra ini harus potong area kabin penumpang belakang.
Menyisakan hanya satu kabin depan untuk 2 orang saja.
Di belakang pilar B kini yang terlihat hanya sebuah bak dengan warna silver.
Melihat ke bagian kabin masih sama dengan spesifikasi Suzuki Jimny Sierra. Plus partisi di balik jok serta kaca berukuran sedang.
Kalau kalian bakal beli enggak nih kalau tampilan Jimny jadi begini?
Terkini
- Xpeng Resmi Masuk Indonesia Pekan Ini, MPV Pesaing BYD M6 Jadi Produk Pertama
- Toyota Akan Refund Konsumen Pembeli Zenix dan Yaris Cross Hybrid
- Kendaraan Elektrifikasi di IIMS 2025 Jalan Menuju Kedaulatan dan Solusi Energi Bersih
- Regulasi Tak Beres, Perkembangan Mobil Hidrogen di Indonesia Mandek
- Hyundai Stargazer Terbaru Mengaspal di IIMS 2025, Siap Dibawa saat Mudik Lebaran
- Bangun HRS di Karawang, Toyota Juga Kembangkan SDM Khusus di Bidang Teknologi Hidrogen
- TMMIN Resmikan Stasiun Pengisian Hidrogen di Karawang
- Kemenkeu Terbitkan PMK Insentif Kendaraan Listrik dan Hybrid, Berlaku Hanya Setahun
- Hyundai Creta Baru Disambut Semarak oleh Pasar Indonesia
- Toyota Luncurkan 3 Mobil Baru di IIMS 2025, Diduga Termasuk Veloz Hybrid
Berita Terkait
-
Jok 'Premium' Suzuki Jimny, Cuma Pakai Komponen Mobil
-
Toyota Fortuner Dibikin Malu Lihat Mobil Pikap Ini Isi Bensin Mahal, Mewah!
-
Video Apes Pembonceng Motor Bikin Ngakak, Koprol Namun Selamat
-
Cakep Pol, Begini Jadinya Jika Suzuki Jimny Dimodif ala Land Rover
-
Begini Jadinya Mobil Pikap Suzuki Cangkok Mesin Honda Grand, Gokil!
-
Keren Abis, Ada Suzuki Jimny Baru Jadi Mobil Dinas Polisi Batam!
-
Tak Kuat Beli Masker, Sopir Pikap ini Pakai Celana Dalam Untuk Maskeran
-
5 Potret Modifikasi Pikap Nyeleneh dan Bikin Pangling, Mana Paling Oke?
-
Cuma Main Decal Simple, Suzuki Jimny Baru Nostalgia Ke Seri Lama
-
Suzuki Jimny 5 Pintu Siap Produksi, Akhir Tahun 2020 Jadi Jadwalnya