Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Mobimoto.com - Sosok Basuki Tjahaja Purnama (BTP) atau yang akrab disapa Ahok ini menjadi sorotan pasca dirinya ditunjuk menjadi Komisaris Utama (Komut) Pertamina.
Sebelum menjadi Komut Pertamina, pria kelahiran Bangka Belitung ini kerap 'mondar-mandir' menjadi pejabat, termasuk menjadi Gubernur DKI Jakarta pada tahun 2014.
Namun dengan jabatan tinggi tak lantas serta-merta membuat dirinya bergelimang kendaraan mewah, setidaknya itu yang dikatakan oleh dokumen LHKPN (Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara).
Menurut dokumen terbaru miliknya yang dilaporkan pada 2016 lalu, mantan Bupati Belitung Timur ini tercatat tak memiliki satupun kendaraan.
Baca Juga
Dokumen tersebut hanya menyebutkan bahwa dirinya memiliki aset sekitar Rp 25,6 miliar plus uang sebesar 7,2 ribu dolar AS.
Menurut LHKPN, Ahok tercatat terakhir kali memiliki mobil pada tahun 2009 di mana ia memiliki sebuah Nissan X-Trail tahun 2003 dengan nilai Rp 200 juta pada waktu itu.
Catatan tersebut dihapus mulai pada dokumen laporan tahun 2012 hingga terbaru (2016) lantaran mobil tersebut dijual.
Terkini
- Mobil Listrik Polytron Mulai Diproduksi di Purwakarta, Terapkan Standar Tinggi
- Bedah Spesifikasi Mitsubishi Destinator: SUV 7-Penumpang Baru dengan Mesin Turbo dan Fitur Melimpah
- Vinfast Akan Luncurkan Mobil Khusus untuk Indonesia di GIIAS 2025
- Xpeng Resmi Produksi Mobil di Purwakarta, Pertama di luar China
- Keren dan Canggih, Ini AION UT Calon Penantang Wuling Cloud di Indonesia
- Resmi Meluncur di Indonesia, Harga GWM Ora 03 Mulai Rp300 Jutaan
- Vinfast VF6 Diluncurkan, SUV Listrik Terbaru dari Vietnam
- TGRI Jaga Asa Juara Nasional Bersama Agya GR Sport di Autokhana Kejurnas Slalom 2025
- Perang Harga Mobil Listrik China yang Dipicu BYD Mulai Berikan Dampak Negatif
- Arista Group Tambah Jaringan SPKLU Ultra Fast Charging Permudah Pemilik Kendaraan Listrik
Berita Terkait
-
Mobil Listrik Polytron Mulai Diproduksi di Purwakarta, Terapkan Standar Tinggi
-
Vinfast Akan Luncurkan Mobil Khusus untuk Indonesia di GIIAS 2025
-
Xpeng Resmi Produksi Mobil di Purwakarta, Pertama di luar China
-
Keren dan Canggih, Ini AION UT Calon Penantang Wuling Cloud di Indonesia
-
Resmi Meluncur di Indonesia, Harga GWM Ora 03 Mulai Rp300 Jutaan
-
Vinfast VF6 Diluncurkan, SUV Listrik Terbaru dari Vietnam
-
Perang Harga Mobil Listrik China yang Dipicu BYD Mulai Berikan Dampak Negatif
-
Dua Koleksi Mobil Mewah Deddy Corbuzier dengan Total Harta Kekayaan Rp 953 Miliar
-
Polytron Buka Dealer Mobil Listrik Perdana, TV dan Kulkas Ikut Dijual di Dalamnya
-
Xpeng Resmi Masuk Indonesia Pekan Ini, MPV Pesaing BYD M6 Jadi Produk Pertama