Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Mobimoto.com - Belakangan ini, para pecinta otomotif dimanjakan dengan tayangnya film layar lebar Ford vs Ferrari.
Kisah legendaris mengenai perseteruan antara perusahaan mobil asal Amerika Serikat, Ford melawan produsen mobil ternama Italia, Ferrari tersebut dikemas secara apik ke layar lebar.
Di film tersebut, penonoton disuguhkan dengan duel fenomenal antara Ford GT40 dan Ferrari 330 P3 di ajang 24 Hours of Le Mans tahun 1966.
Terlepas dari film tersebut, spesifikasi mesin kedua mobil ini tentu mengundang rasa penasaran. Siapa yang lebih baik di antara keduanaya soal mesin? Begini spesifikasinya.
Baca Juga
Ford GT40
Mobil ini mulanya debut di ajang New York Auto Show pada tahun 1964 dengan spesifikasi V8 4.2 liter milik Ford yang mengembuskan tenaga hingga 350 hp.
Namun dikutip dari buku Quentin Spurring, mesin mobil pemenang di ajang ini disebut mempunyai kapasitas mesin 7.0L dengan konfigurasi V8.
Ferrari 330 P3
Berbeda dari Ford, Ferrari menghadirkan mobil dengan kapasitas lebih kecil yakni 4.0L. Walaupun demikian, mobil yang dikemudikan oleh Lorenzo Bandini dan Jean Guichet tersebut mempunyai piston lebih banyak dengan konfigurasi V12.
Terkini
- Xpeng Resmi Masuk Indonesia Pekan Ini, MPV Pesaing BYD M6 Jadi Produk Pertama
- Toyota Akan Refund Konsumen Pembeli Zenix dan Yaris Cross Hybrid
- Kendaraan Elektrifikasi di IIMS 2025 Jalan Menuju Kedaulatan dan Solusi Energi Bersih
- Regulasi Tak Beres, Perkembangan Mobil Hidrogen di Indonesia Mandek
- Hyundai Stargazer Terbaru Mengaspal di IIMS 2025, Siap Dibawa saat Mudik Lebaran
- Bangun HRS di Karawang, Toyota Juga Kembangkan SDM Khusus di Bidang Teknologi Hidrogen
- TMMIN Resmikan Stasiun Pengisian Hidrogen di Karawang
- Kemenkeu Terbitkan PMK Insentif Kendaraan Listrik dan Hybrid, Berlaku Hanya Setahun
- Hyundai Creta Baru Disambut Semarak oleh Pasar Indonesia
- Toyota Luncurkan 3 Mobil Baru di IIMS 2025, Diduga Termasuk Veloz Hybrid
Berita Terkait
-
Xpeng Resmi Masuk Indonesia Pekan Ini, MPV Pesaing BYD M6 Jadi Produk Pertama
-
Toyota Akan Refund Konsumen Pembeli Zenix dan Yaris Cross Hybrid
-
Regulasi Tak Beres, Perkembangan Mobil Hidrogen di Indonesia Mandek
-
Kemenkeu Terbitkan PMK Insentif Kendaraan Listrik dan Hybrid, Berlaku Hanya Setahun
-
Miliki Banyak Koleksi Mobil Mewah, Raffi Ahmad Terciduk Kepincut Dengan Mobil Satu Ini
-
Ekspor Suzuki Turun Karena Pasar Otomotif Global Anjlok
-
Omoda E5 Laris Manis, Penjualan Mobil Chery di Indonesia Melejit
-
Fakta Penjualan Mobil Listrik Dunia Sepanjang 2024, Semakin Dilirik Konsumen?
-
Usai Libur Tahun Baru, Perawatan Apa Saja yang Diperlukan untuk Mobil?
-
Toyota Masih Rajai Pasar Mobil Indonesia