Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Sementara itu para menteri Kabinet Indonesia Maju, kabarnya akan mendapat Toyota Crown 2.5 HV G-Executive sebagai mobil dinas.
Harganya terpaut jauh dari mobil dinas Presiden Joko Widodo, yaitu hanya sekitar Rp 800 jutaan.
Tapi bukan berarti Toyota Crown 2.5 HV G-Executive adalah mobil biasa yang tidak membawa fitur apapun.
Sejatinya, Toyota Crown digunakan untuk mengganti mobil dinas menteri yang lama yaitu Toyota Crown Royal Saloon.
Baca Juga
Sektor mesin, Toyota Crown membawa mesin A25A-FXS I4, dengan 4-silinder segaris berkapasitas 2.5 liter dan sudah dilengkapi dengan teknologi hybrid.
Tak hanya hybrid, Toyota Crown juga dilengkapi dengan teknologi Dynamic Force Engine yang diklaim lebih hemat tanpa mengurangi performanya.
Lebih lanjut, Toyota Crown 2.5 HV G-Executive juga jadi mobil pertama Toyota yang dilengkapi dengan T-Connect.
T-Connect adalah sistem yang membuat mobil bisa terkoneksi pada jaringan. Lebih spesifik, T-Connect berfungsi untuk menerima dan memberikan data, dari dan untuk pengemudi.
Beberapa fungsi T-Connect seperti e-Care Driving Guidance, e-Care Helath Check Report, HELPNET.
Toyota Crown 2.5 HV G-Executive juga membawa Toyota Safety Sense 2.0. Sebuah fitur penunjang keamanan, mulai dari Lane Tracing Assist (LTA), Radar Cruise Control, Pre-Collision System yang bisa menghindari insiden laka dengan pesepeda atau pejalan kaki.
Automatic High Beam (AHB), Road Sign Assist (RSA) dan Advance car launch.
Tag
Terkini
- Xpeng Resmi Masuk Indonesia Pekan Ini, MPV Pesaing BYD M6 Jadi Produk Pertama
- Toyota Akan Refund Konsumen Pembeli Zenix dan Yaris Cross Hybrid
- Kendaraan Elektrifikasi di IIMS 2025 Jalan Menuju Kedaulatan dan Solusi Energi Bersih
- Regulasi Tak Beres, Perkembangan Mobil Hidrogen di Indonesia Mandek
- Hyundai Stargazer Terbaru Mengaspal di IIMS 2025, Siap Dibawa saat Mudik Lebaran
- Bangun HRS di Karawang, Toyota Juga Kembangkan SDM Khusus di Bidang Teknologi Hidrogen
- TMMIN Resmikan Stasiun Pengisian Hidrogen di Karawang
- Kemenkeu Terbitkan PMK Insentif Kendaraan Listrik dan Hybrid, Berlaku Hanya Setahun
- Hyundai Creta Baru Disambut Semarak oleh Pasar Indonesia
- Toyota Luncurkan 3 Mobil Baru di IIMS 2025, Diduga Termasuk Veloz Hybrid
Berita Terkait
-
Ada Usulan Hanya Pemakai Mobil Pribadi Saja yang Boleh Mudik, Setuju?
-
Efek Wabah Corona, Sopir Ini Kirim Surat ke Presiden, Isinya Bikin Prihatin
-
Bersejarah, Ini 2 Mobil Mantan Presiden SBY saat Masih Berdinas Militer
-
Blak-blakan Mengenai Motor Jokowi, Ini Sosok inisiatornya
-
Begini Celoteh Kaesang Setelah Motoran Bareng Ayahnya ke Bogor
-
Libur Natal, Presiden Joko Widodo Sempatkan Naik Motor ke Tempat Ini
-
Komentari Aksi Touring Jokowi, Shitlicious: Ayo Pak Bangun Motor Lagi!
-
Berawal Dari Serempetan, Saksi: Sopir Elf Mau Bawa Kabur Mobil Dinas TNI
-
Emosi, Sopir Elf Turunkan Paksa Sopir Mobil Dinas TNI di Sidoarjo
-
Segini Dapatnya Andai Anggaran Rp 82 M Lem Aibon Buat Beli Mobil Menteri