Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Mobimoto.com - Kisah perjalanan hidup dari komedian Tukul Arwana memang bisa menjadi inspirasi.
Tak langsung menjadi tenar, ia memang memulai perjalanan kariernya di dunia hiburan dengan mulai dari 'bawah'.
Kisah perjuangan tersebut tentu tak bisa dipisahkan dari peran sang mendiang istri, Susiana atau akrab disebut Susi Similikiti.
Sang mendiang istrinya pun pernah dibelikan sebuah mobil yang hingga kini masih terawat apik di salah satu garasi milik Tukul.
Baca Juga
Mobil tersebut berupa sebuah Honda Jazz yang memiliki pelat nomor unik dengan nomor B5USI, sesuai nama sang istri.
Hal tersebut terungkap dalam sebuah video di media sosial Youtube, di mana terlihat momen saat artis yang terkenal sebagai kolektor mobil, Raffi Ahmad dan istrinya Nagita Slavina tengah menggeledah isi garasi dari Tukul Arwana.
"Jadi mobil ini yang membawa Mas Tukul semakin melambung namanya." ujar Raffi dalam video tersebut.
"Makanya kamu harus menyenangkan istri, kalau istri senang rezeki datang dari mana-mana." ujar Tukul pada Raffi.
Ia juga berujar bahwa mobil tersebut tak akan dijual berapapun tawarannya.
"Mobil ini nggak akan dijual ini saja mau dibawa anak saya ke Surabaya." kata Tukul saat ditanya artis yang kerap disapa Gigi tersebut.
Terkini
- Xpeng Resmi Masuk Indonesia Pekan Ini, MPV Pesaing BYD M6 Jadi Produk Pertama
- Toyota Akan Refund Konsumen Pembeli Zenix dan Yaris Cross Hybrid
- Kendaraan Elektrifikasi di IIMS 2025 Jalan Menuju Kedaulatan dan Solusi Energi Bersih
- Regulasi Tak Beres, Perkembangan Mobil Hidrogen di Indonesia Mandek
- Hyundai Stargazer Terbaru Mengaspal di IIMS 2025, Siap Dibawa saat Mudik Lebaran
- Bangun HRS di Karawang, Toyota Juga Kembangkan SDM Khusus di Bidang Teknologi Hidrogen
- TMMIN Resmikan Stasiun Pengisian Hidrogen di Karawang
- Kemenkeu Terbitkan PMK Insentif Kendaraan Listrik dan Hybrid, Berlaku Hanya Setahun
- Hyundai Creta Baru Disambut Semarak oleh Pasar Indonesia
- Toyota Luncurkan 3 Mobil Baru di IIMS 2025, Diduga Termasuk Veloz Hybrid
Berita Terkait
-
Xpeng Resmi Masuk Indonesia Pekan Ini, MPV Pesaing BYD M6 Jadi Produk Pertama
-
Toyota Akan Refund Konsumen Pembeli Zenix dan Yaris Cross Hybrid
-
Regulasi Tak Beres, Perkembangan Mobil Hidrogen di Indonesia Mandek
-
Kemenkeu Terbitkan PMK Insentif Kendaraan Listrik dan Hybrid, Berlaku Hanya Setahun
-
Miliki Banyak Koleksi Mobil Mewah, Raffi Ahmad Terciduk Kepincut Dengan Mobil Satu Ini
-
Ekspor Suzuki Turun Karena Pasar Otomotif Global Anjlok
-
Omoda E5 Laris Manis, Penjualan Mobil Chery di Indonesia Melejit
-
Fakta Penjualan Mobil Listrik Dunia Sepanjang 2024, Semakin Dilirik Konsumen?
-
Usai Libur Tahun Baru, Perawatan Apa Saja yang Diperlukan untuk Mobil?
-
Toyota Masih Rajai Pasar Mobil Indonesia