Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Mobimoto.com - Tak semua orang hobi gonta-ganti mobil, ternyata ada beberapa orang yang suka merawat kendaraan kesayangannya hingga tua.
Tak cuma itu, terkadang mobil tua dengan kondisi prima memang menarik, khususnya bagi para kolektor.
Kebanyakan orang menjual mobilnya lantaran nilai mobil yang selalu menyusut dari tahun ke tahun. Namun tak selamanya demikian terkadang ada mobil yang harganya selalu stabil.
Dilansir dari beberapa situs jual beli online, tiga mobil tahun 90'an ini harganya cenderung stabil di atas alias awet mahal. Walaupun tergantung tahun dan kondisi, versi prima dari mobil-mobil ini terpantau dibanderol dengan harga yang tak murah. Apa saja mobil itu?
Baca Juga
1. Toyota Starlet
Sekilas mirip mobil legendaris Toyota AE86 versi mini, mobil hatchback ini dibanderol dengan harga bervariasi, namun harga tertinggi dari mobil ini mencapai Rp 100 jutaan.
2. Honda Civic Estilo
Punya desain yang tak lekang oleh jaman, serta performa mesin yang cukup mumpuni, mobil ini dibanderol dengan harga yang cukup tinggi kendati berusia tua, yakni bisa mencapai Rp 140 jutaan tergantung kondisi.
3. Daihatsu Taft
Berbeda dengan dua mobil sebelumnya yang berjenis hatchback, Taft mewakili segmen jip yang dulunya dipandang sebagai mobil sangar. Jika mobil ini dalam kondisi terawat, harga yang terpasang bisa mencapai Rp 120 jutaan.
4. Toyota Land Cruiser
Mewah dari sananya, mobil legendaris ini memang selalu dibanderol dengan harga yang tinggi, bahkan mobil tahun 90-an pun bisa mencapai harga Rp 250 juta lebih.
Terkini
- Mobil Listrik Polytron Mulai Diproduksi di Purwakarta, Terapkan Standar Tinggi
- Bedah Spesifikasi Mitsubishi Destinator: SUV 7-Penumpang Baru dengan Mesin Turbo dan Fitur Melimpah
- Vinfast Akan Luncurkan Mobil Khusus untuk Indonesia di GIIAS 2025
- Xpeng Resmi Produksi Mobil di Purwakarta, Pertama di luar China
- Keren dan Canggih, Ini AION UT Calon Penantang Wuling Cloud di Indonesia
- Resmi Meluncur di Indonesia, Harga GWM Ora 03 Mulai Rp300 Jutaan
- Vinfast VF6 Diluncurkan, SUV Listrik Terbaru dari Vietnam
- TGRI Jaga Asa Juara Nasional Bersama Agya GR Sport di Autokhana Kejurnas Slalom 2025
- Perang Harga Mobil Listrik China yang Dipicu BYD Mulai Berikan Dampak Negatif
- Arista Group Tambah Jaringan SPKLU Ultra Fast Charging Permudah Pemilik Kendaraan Listrik
Berita Terkait
-
Mobil Listrik Polytron Mulai Diproduksi di Purwakarta, Terapkan Standar Tinggi
-
Honda Forza Diberi Panel Meter Baru, Warna Lebih Segar
-
Vinfast Akan Luncurkan Mobil Khusus untuk Indonesia di GIIAS 2025
-
Xpeng Resmi Produksi Mobil di Purwakarta, Pertama di luar China
-
Keren dan Canggih, Ini AION UT Calon Penantang Wuling Cloud di Indonesia
-
Punya Warna Baru, Harga Yamaha Fazzio Hybrid Jadi Berapa?
-
Resmi Meluncur di Indonesia, Harga GWM Ora 03 Mulai Rp300 Jutaan
-
Vinfast VF6 Diluncurkan, SUV Listrik Terbaru dari Vietnam
-
Perang Harga Mobil Listrik China yang Dipicu BYD Mulai Berikan Dampak Negatif
-
Dua Koleksi Mobil Mewah Deddy Corbuzier dengan Total Harta Kekayaan Rp 953 Miliar