Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Mobimoto.com - Setiap kendaraan tentunya dibekali dengan kunci. Namun begitu, belum banyak yang tahu ada kunci mobil termahal di dunia yang harganya setara dengan sebuah Lamborghini.
Kunci mobil yang dimaksud adalah S177 Full Meteorite Senturion Key. Saking istimewanya, kunci tersebut menjadi pembicaraan hangat di kalangan pecinta otomotif.
Dikutip dari berbagai sumber, S177 Full Meteorite Senturion Key menawarkan sejuta pesona. Kalau dilihat dari bentuk fisiknya, kunci tersebut mirip dengan arloji karena bisa dipakai penggunanya. Sedangkan untuk bahannya, ada yang terbuat dari meteorit dan titanium.
Untuk yang berbahan titanium, dijual lebih murah sekitar Rp 292 juta. Sementara yang berbahan meteorit jumlahnya cukup terbatas dan hanya tersedia tujuh model.
Baca Juga
Soal harga jangan ditanya, 177 Full Meteorite Senturion Key berbahan meteorit dibanderol seharga 211.500 poundsterling atau sekitar Rp 3,8 miliar. Harga yang sebanding dengan sebuah Lamborghini bekas.
Kunci mewah itu pun hanya diperuntukkan untuk sederet merek supercar seperti: Buggati, Bentley, Roll-Royce, McLaren, Ferrari dan tentunya Lamborghini. Sederet tokoh ternama yang telah menggunakan kunci itu diantaranya: Sultan Brunei, Pangeran Monako, Daniel Sturridge dan pesepakbola David Luiz.
Sebagai tambahan info, 177 Full Meteorite Senturion Key berbahan meteorit mulai akan dijual ke khalayak pada Juni 2019 mendatang. Jadi, masih ada kesempatan buat nabung nih.
Terkini
- Xpeng Resmi Masuk Indonesia Pekan Ini, MPV Pesaing BYD M6 Jadi Produk Pertama
- Toyota Akan Refund Konsumen Pembeli Zenix dan Yaris Cross Hybrid
- Kendaraan Elektrifikasi di IIMS 2025 Jalan Menuju Kedaulatan dan Solusi Energi Bersih
- Regulasi Tak Beres, Perkembangan Mobil Hidrogen di Indonesia Mandek
- Hyundai Stargazer Terbaru Mengaspal di IIMS 2025, Siap Dibawa saat Mudik Lebaran
- Bangun HRS di Karawang, Toyota Juga Kembangkan SDM Khusus di Bidang Teknologi Hidrogen
- TMMIN Resmikan Stasiun Pengisian Hidrogen di Karawang
- Kemenkeu Terbitkan PMK Insentif Kendaraan Listrik dan Hybrid, Berlaku Hanya Setahun
- Hyundai Creta Baru Disambut Semarak oleh Pasar Indonesia
- Toyota Luncurkan 3 Mobil Baru di IIMS 2025, Diduga Termasuk Veloz Hybrid
Berita Terkait
-
Luar Biasa! Kim Kardashian Habiskan Hampir Rp 1 Miliaran Demi Cat Mobil Mewah Seperti Warna Rumah
-
Efek Ghozali Everyday, Lamborghini Ikutan Jual NFT Nih, Harganya Gila!
-
Viral Modifikasi Motor 150cc Jadi Lamborghini, Cara Isi Bensin Mengherankan
-
Kondisi Terkini Lamborghini Aventador Raffi Ahmad Usai Diperbaiki
-
Asyik! Lamborghini Aventador Raffi Ahmad yang Terbakar Sudah Balik Kandang
-
Ini Dia Potret Pelat Nomor Mahal, Harganya Puluhan Kali Lipat dari Mobilnya
-
Serba Gahar, Koleksi Mobil Atta Halilintar & Aurel Hermansyah Top Markotop
-
Kece Parah, Ini Wujud Mobil Mewah Terbaru Jorge Lorenzo
-
Garang Bukan Main, Lamborghini Ini Diam-Diam Bermesin Civic
-
Unik, Ternyata Lamborghini Punya Divisi Khusus untuk Restorasi Mobil