Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Mobimoto.com - Build quality atau mutu badan dari mobil memang bisa menjadi indikator apakah mobil tersebut awet atau tidak. Makin bagus build quality biasanya semakin awet mobil tersebut. Tak cuma perihal mesin, build quality juga menentukan kekokohan bodi dan rangka. Hal tersebut dapat diketahui melalui observasi atau beberapa tes, seperti yang satu ini.
Mobil ini teruji ketangguhannya ketika diinjak-injak oleh banyak orang. Walaupun mobil ini merupakan mobil lawas dan sering dipandang sebelah mata, nyatanya mobil tersebut mampu menahan gempuran dari tes ekstrem anti mainstream satu ini. Seperti apa? Simak videonya.
Dalam video tersebut, terlihat sebuah mobil sedan bermerek Timor yang tengah diinjak-injak oleh anggota komunitas mobil yang bermarkas di Semarang, Jawa Tengah.
Baca Juga
-
Beberapa Hal yang Wajib Kamu Tahu Tentang Nissan Livina Terbaru
-
Ide Kreatif dari Anak Sekolah yang Menunggu Lampu Merah Kelamaan
-
Ajib, Pengemis di Bogor ini Terpergok Pulang 'Dinas' Nyetir Mobil Sendiri
-
Bukan Spanyol, Inilah Negara yang Paling Banyak Menang di MotoGP
-
Auto Ngakak, Deretan Merek Mobil yang 'Dikutuk' Jadi Lap Sintetis
Mobil tersebut kabarnya diinjak-injak agar bisa menjadi mobil Timor terpendek di Indonesia. Yang menarik adalah, mobil 'nasional' tersebut tahan terhadap injakan para anggota komunitas tersebut, hanya menyisakan penyok, tidak jebol.
Walaupun demikian, nyatanya banyak yang merasa kasihan dengan perlakuan semena-mena terhadap Timor tersebut. Banyak respons yang menunjukkan simpati ditujukan kepada mobil tersebut dari warganet . Berikut beberapa di antaranya.
''Kasian sitimi di injek2 begitu ya kayak gak ada harganya kasiaaan hehehe'' ujar Asrori Rori.
''Kalau si Timi bisa ngomong, bakal ngomong apa ya???'' ujar Tyson Lauw Junior.
Gimana menurutmu, Sob?
Terkini
- TMMIN Resmikan Stasiun Pengisian Hidrogen di Karawang
- Kemenkeu Terbitkan PMK Insentif Kendaraan Listrik dan Hybrid, Berlaku Hanya Setahun
- Hyundai Creta Baru Disambut Semarak oleh Pasar Indonesia
- Toyota Luncurkan 3 Mobil Baru di IIMS 2025, Diduga Termasuk Veloz Hybrid
- Debut di IIMS 2025, Geely EX5 Andalkan Audio Berkualitas via Flyme Sound
- SPBU Shell Kehabisan BBM, Benarkah Mau Tutup?
- Toyota Terus Dominasi Pasar Mobil Dunia, BYD Kalahkan Trio Raksasa Jepang
- Miliki Banyak Koleksi Mobil Mewah, Raffi Ahmad Terciduk Kepincut Dengan Mobil Satu Ini
- Astra Infra Toll Road Akan Ganti Kerugian Mobil Pecah Ban di Tol Cipali
- All-New Mazda CX-80 Resmi Masuk Indonesia
Berita Terkait
-
Kemenkeu Terbitkan PMK Insentif Kendaraan Listrik dan Hybrid, Berlaku Hanya Setahun
-
Miliki Banyak Koleksi Mobil Mewah, Raffi Ahmad Terciduk Kepincut Dengan Mobil Satu Ini
-
Ekspor Suzuki Turun Karena Pasar Otomotif Global Anjlok
-
Omoda E5 Laris Manis, Penjualan Mobil Chery di Indonesia Melejit
-
Fakta Penjualan Mobil Listrik Dunia Sepanjang 2024, Semakin Dilirik Konsumen?
-
Usai Libur Tahun Baru, Perawatan Apa Saja yang Diperlukan untuk Mobil?
-
Toyota Masih Rajai Pasar Mobil Indonesia
-
Tips Rawat Mobil Tetap Prima ala Daihatsu Agar Perjalanan Liburan Lebih Aman
-
Toyota Sambut Insentif Mobil Hybrid: Kita Harus Senang
-
Xanh SM Resmi Operasikan Taksi Listrik di Indonesia