Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Mobimoto.com - Bukan tanpa alasan kalau mobil Formula 1 (F1) disebut sebagai jet darat. Istilah tersebut muncul dari bentuk dan mesin yang menghasilkan tenaga yang besar. Tapi, mobil Honda Integra Type R lansiran tahun 1997 ini, diklaim punya mesin yang lebih cepat dari mobil F1 di era 90-an.
Sebelumnya, lebih baik kita berkenalan dengan mesin Honda Integra Type R lansiran tahun 1997 terlebih dahulu. Honda, menyematkan mesin empat silinder 1.8 liter dengan kode B18C5 pada mobil tersebut.
Melansir Road and Track, Honda mengklaim kalau mesin tersebut punya tenaga (daya kuda) yang lebih cepat dibandingkan mobil Formula 1 di era 90-an.
Mobil yang di Amerika Serikat dikenal sebagai Acura Integra Type R ini, diklaim mampu menggerakan piston lebih cepat dari mobil F1.
Baca Juga
Mengapa demikian? Mesin B18C5 yang tersemat di Honda Integra Type R memiliki bahan katup piston yang lebih ringan dan lebih tipis dari model sebelumnya.
Hal tersebut, membuat piston beroperasi (buka-tutup) sebanyak 67 kali per detik! Lebih keren lagi, Honda menggunakan dual valve springs, untuk membantu kinerjanya. Tak sampai di situ, teknologi VTEC yang dikembangkan oleh Honda, menjadikan mesin lebih gahar lagi.
Secara umum, desain katup piston, serta teknologi VTEC yang ada pada Honda Integra Typer R lansiran tahun 1997 ini, sukses membuat mesinnya bekerja lebih cepat dari sebuah mobil F1 di era 90-an.
Gokil banget, Sob!
Terkini
- Xpeng Resmi Masuk Indonesia Pekan Ini, MPV Pesaing BYD M6 Jadi Produk Pertama
- Toyota Akan Refund Konsumen Pembeli Zenix dan Yaris Cross Hybrid
- Kendaraan Elektrifikasi di IIMS 2025 Jalan Menuju Kedaulatan dan Solusi Energi Bersih
- Regulasi Tak Beres, Perkembangan Mobil Hidrogen di Indonesia Mandek
- Hyundai Stargazer Terbaru Mengaspal di IIMS 2025, Siap Dibawa saat Mudik Lebaran
- Bangun HRS di Karawang, Toyota Juga Kembangkan SDM Khusus di Bidang Teknologi Hidrogen
- TMMIN Resmikan Stasiun Pengisian Hidrogen di Karawang
- Kemenkeu Terbitkan PMK Insentif Kendaraan Listrik dan Hybrid, Berlaku Hanya Setahun
- Hyundai Creta Baru Disambut Semarak oleh Pasar Indonesia
- Toyota Luncurkan 3 Mobil Baru di IIMS 2025, Diduga Termasuk Veloz Hybrid
Berita Terkait
-
Xpeng Resmi Masuk Indonesia Pekan Ini, MPV Pesaing BYD M6 Jadi Produk Pertama
-
Toyota Akan Refund Konsumen Pembeli Zenix dan Yaris Cross Hybrid
-
Regulasi Tak Beres, Perkembangan Mobil Hidrogen di Indonesia Mandek
-
Kemenkeu Terbitkan PMK Insentif Kendaraan Listrik dan Hybrid, Berlaku Hanya Setahun
-
Miliki Banyak Koleksi Mobil Mewah, Raffi Ahmad Terciduk Kepincut Dengan Mobil Satu Ini
-
Ekspor Suzuki Turun Karena Pasar Otomotif Global Anjlok
-
Omoda E5 Laris Manis, Penjualan Mobil Chery di Indonesia Melejit
-
Fakta Penjualan Mobil Listrik Dunia Sepanjang 2024, Semakin Dilirik Konsumen?
-
Usai Libur Tahun Baru, Perawatan Apa Saja yang Diperlukan untuk Mobil?
-
Toyota Masih Rajai Pasar Mobil Indonesia