Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Mobimoto.com - Generasi terbaru dari Toyota Hiace akhirnya mulai menampakkan diri. Minibus model tahun 2019 ini telah diluncurkan di Filipina. Kabarnya memiliki dimensi yang lebih besar dibandingkan pendahulunya.
Dikutip dari Autoindustriya (19/2) kendaraan ini kabarnya akan hadir dalam tiga varian. Yakni varian berkapasitas 15 penumpang ini hadir dalam dua varian, yakni Commuter Deluxe yang memiliki mesin diesel 2,8 liter dan mampu menampung sebanyak 15 orang. Varian kendaraaan ini mampu menghasilkan tenaga sebesar 176 PS dan torsi sebesar 420 Nm.
Selain itu ada GL Grandia yang memiliki kapasitas 12 penumpang. Berbeda dengan versi Commuter Deluxe, pada versi GL Grandia terdapat dua tipe mesin, yakni mesin transmisi otomatis dan manual. Keduanya memiliki kapasitas yang sama dengan Commuter Deluxe, 2,8 liter bermesin diesel. Mesin ini mampu menghasilkan tenaga sebesar 176 PS dan torsi sebesar 450 Nm.
Kemudian ada GL Grandia Tourer yang memiliki mesin berkapasitas juga 2,8 liter berjenis diesel. Mobil ini juga tersedia dalam versi otomatis dan manual. Selain itu, berbeda dengan dua varian sebelumnya, kendaraan ini memiliki kapasitas penumpang sebanyak 14 orang. Berbeda dengan mobil varian sebelumnya, varian ini mampu menghasilkan tenaga sebesar 163 PS dengan torsi 420 Nm.
Baca Juga
-
Remaja Nekat Pukul Polisi Karena Ogah Ditilang, Akhirnya Malah Diringkus
-
Aksi Spiderman dari Geber Vespa Hingga Kena Semprot Dishub Salatiga, Ngakak
-
Heboh Mobil dari film Back to The Future di Indonesia, Punya Siapa?
-
Tega, Dua Oknum Ojol Kerja Sama Curi Tabung Gas Pedagang Batagor
-
Mobil Pejuang, Ini Bukti Ketangguhan Toyota Avanza Buatan Indonesia di Iran
Itulah bocoran mengenai Toyota Hiace 2019. Sayangnya varian terbaru ini belum dirilis di Indonesia. Jadi kira-kira kapan masuk ke Indonesia?
Tag
Terkini
- Xpeng Resmi Masuk Indonesia Pekan Ini, MPV Pesaing BYD M6 Jadi Produk Pertama
- Toyota Akan Refund Konsumen Pembeli Zenix dan Yaris Cross Hybrid
- Kendaraan Elektrifikasi di IIMS 2025 Jalan Menuju Kedaulatan dan Solusi Energi Bersih
- Regulasi Tak Beres, Perkembangan Mobil Hidrogen di Indonesia Mandek
- Hyundai Stargazer Terbaru Mengaspal di IIMS 2025, Siap Dibawa saat Mudik Lebaran
- Bangun HRS di Karawang, Toyota Juga Kembangkan SDM Khusus di Bidang Teknologi Hidrogen
- TMMIN Resmikan Stasiun Pengisian Hidrogen di Karawang
- Kemenkeu Terbitkan PMK Insentif Kendaraan Listrik dan Hybrid, Berlaku Hanya Setahun
- Hyundai Creta Baru Disambut Semarak oleh Pasar Indonesia
- Toyota Luncurkan 3 Mobil Baru di IIMS 2025, Diduga Termasuk Veloz Hybrid
Berita Terkait
-
5 Ciri Motor Bekas Tak Layak Beli, Dilihat dari Aspek Mesin
-
Kenapa Bugatti La Voiture Noire Sangat Mahal?
-
Efek Terlambat Ganti Oli Mobil: Ancaman Tersembunyi yang Menguras Dompet
-
Mau Mudik Pakai Motor? Periksa Bagian Ini Sebelum Berangkat
-
Bahaya Mengintai di Balik Keterlambatan Ganti Oli Mobil
-
Libur Panjang: Begini Tips Persiapan Sebelum Mobil Jalan Jauh
-
Tips untuk Mengetahui Kelayakan Mesin Motor Bekas sebelum Beli
-
Mengapa Telat Ganti Oli Bisa Bikin Mesin Motor Rusak?
-
Tips Memilih Oli Motor: Apakah yang Encer Selalu Lebih Baik?
-
Mengetahui Kendala Mesin Motor Melalui Wujud Busi, Simak Panduannya di Sini