Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Mobimoto.com - Sebuah foto spyshot mobil misterius membuat heboh. Munculnya foto tersebut memunculkan sejumlah spekulasi di kalangan netizen pecinta otomotif yang mengerucut ke dugaan akan munculnya versi pembaruan dari Nissan Grand Livina.
Sebagai informasi, Nissan Grand Livina sudah muncul sejak 2006, dan di tengah ketatnya kompetisi segmen mobil Low Multi Purpose Vehicle (LMPV), Livina tampak terseok-seok dilihat dari angka penjualannya yang bahkan kalah dari pemain baru asal China, Wuling Confero.
Isu yang juga tak kalah berembus kencang adalah kemungkinan mobil ini merupakan facelift dari Mitsubishi Xpander. Namun mengingat umur gacoan Mitsubishi tersebut yang masih seumur jagung, maka rumor ini lebih terdengar tidak mungkin.
Baca Juga
-
Test Ride di Bandung, Kulik Vespa Matic Tunggangan Giring Eks Nidji
-
Bermodalkan Pendengaran, Mekanik Tuna Netra Ini Sukses Bangun Bengkel Motor
-
Kesal Karena Titip Motor Sehari Semalam, Roda Motor Ini Diganti Kue Donat
-
Dapat Umrah Gratis, Reaksi Dua Pengemudi Ojol Ini Bikin Terharu
-
Gaya Faldo Maldini Tunggangi Motor Trail Berkeliling Kampung, Syahdu Bener
Pihak Mitsubishi dan Nissan pun masih bungkam perihal ini. Namun jangan lupa pantengin Mobimoto.com untuk informasi terkini seputar dunia otomotif.
Terkini
- Xpeng Resmi Masuk Indonesia Pekan Ini, MPV Pesaing BYD M6 Jadi Produk Pertama
- Toyota Akan Refund Konsumen Pembeli Zenix dan Yaris Cross Hybrid
- Kendaraan Elektrifikasi di IIMS 2025 Jalan Menuju Kedaulatan dan Solusi Energi Bersih
- Regulasi Tak Beres, Perkembangan Mobil Hidrogen di Indonesia Mandek
- Hyundai Stargazer Terbaru Mengaspal di IIMS 2025, Siap Dibawa saat Mudik Lebaran
- Bangun HRS di Karawang, Toyota Juga Kembangkan SDM Khusus di Bidang Teknologi Hidrogen
- TMMIN Resmikan Stasiun Pengisian Hidrogen di Karawang
- Kemenkeu Terbitkan PMK Insentif Kendaraan Listrik dan Hybrid, Berlaku Hanya Setahun
- Hyundai Creta Baru Disambut Semarak oleh Pasar Indonesia
- Toyota Luncurkan 3 Mobil Baru di IIMS 2025, Diduga Termasuk Veloz Hybrid
Berita Terkait
-
Toyota Terus Dominasi Pasar Mobil Dunia, BYD Kalahkan Trio Raksasa Jepang
-
Emosi Lihat Nissan Livina Parkir Sembarangan di Depan Pagar Rumahnya, Emak-emak Ini Langsung Gembosin Ban Mobilnya
-
Skill Sopir Toyota Vios BIkin Geleng-geleng Kepala saat Papasan dengan Nissan Juke di Gang Sempit
-
Intip Koleksi Kendaraan Presiden Jokowi Terbaru dengan Tahun Lalu, Tak Jauh Beda!
-
Nissan Siap Stop Produksi Mobil Berbahan Bakar Bensin
-
Nissan Siapkan MPV Murah, Harganya Tak Sampai Rp 200 Jutaan
-
Pandemi Bukan Halangan, Toyota Avanza Masih Tetap Perkasa Di Segmen LMPV
-
Terciduk KPK, Ternyata Isi Garasi Bupati Probolinggo dan Suami Bikin Heran
-
Deretan Koleksi Kendaraan Jaksa Pinangki, Ternyata Ada Motor Supra 'Bapak'
-
Mantap! Jenderal Andika Perkasa Beri Hadiah Mobil Dinas ke Anggota TNI AD