Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Mobimoto.com - Sudah sejak lama, kehadiran Toyota Supra dinantikan oleh para penggemarnya. Mobil sports legendaris dari Toyota ini memang fenomenal. Sebelum ataupun sesudah peluncuran Toyota Supra, sudah banyak berseliweran foto atau gambar render Toyota Supra, baik dengan body kit maupun dengan ubahan yang cukup ekstrem, seperti Toyota Supra Wagon, yang mungkin akan cocok jadi penerus BMW Z4 M Coupe.
Melansir Carbuzz, seorang seniman pecinta otomotif bernama Rain Prisk, mencoba mengubah desain bokong Toyota Supra yang merupakan mobil jenis coupe, agar jadi mobil jenis wagon.
Desain Toyota Supra yang sudah sporty seolah semakin matang, dalam balutan khas mobil wagon.
Rain Prisk juga melakukan ubahan di bagian suspensi yang lebih rendah dan lengkungan roda yang lebih lebar lagi.
Baca Juga
Sepintas, desain Toyota Supra wagon dari Rain Prisk cukup mirip dengan BMW Z4 M Coupe.
Toyota memang mengindikasikan kalau mereka akan mengeluarkan varian lain dari Toyota Supra, selain jenis coupe. Dan ubahan Rain Prisk bisa saja jadi benar, mengingat Toyota Supra 2020 berbagi platform dengan BMW Z4.
Desain Toyota Supra wagon garapan Rain Prisk, ternyata cukup disukai oleh netizen, lho. Tak sedikit yang mengatakan mobil ini jadi terlihat lebih baik, dibandingkan model aslinya.
''Sebenarnya ini terlihat lebih baik,'' kata Sean Yoder.
''Nah, ini jauh lebih cantik, tolonglah semoga mobil ini bisa beneran diluncurkan.'' Ujar Joao Miguel.
Jika Toyota Supra wagon benar direalisasikan, dan bahkan jadi penerus BMW Z4 M Coupe, apakah akan membunuh ciri khas Toyota Supra yang sebenarnya?
Tag
Terkini
- Xpeng Resmi Masuk Indonesia Pekan Ini, MPV Pesaing BYD M6 Jadi Produk Pertama
- Toyota Akan Refund Konsumen Pembeli Zenix dan Yaris Cross Hybrid
- Kendaraan Elektrifikasi di IIMS 2025 Jalan Menuju Kedaulatan dan Solusi Energi Bersih
- Regulasi Tak Beres, Perkembangan Mobil Hidrogen di Indonesia Mandek
- Hyundai Stargazer Terbaru Mengaspal di IIMS 2025, Siap Dibawa saat Mudik Lebaran
- Bangun HRS di Karawang, Toyota Juga Kembangkan SDM Khusus di Bidang Teknologi Hidrogen
- TMMIN Resmikan Stasiun Pengisian Hidrogen di Karawang
- Kemenkeu Terbitkan PMK Insentif Kendaraan Listrik dan Hybrid, Berlaku Hanya Setahun
- Hyundai Creta Baru Disambut Semarak oleh Pasar Indonesia
- Toyota Luncurkan 3 Mobil Baru di IIMS 2025, Diduga Termasuk Veloz Hybrid
Berita Terkait
-
Ditantang Raffi Ahmad, GM Irene Sukandar Malah Raih Rekor MURI
-
Bak Dewa Penolong, Pemilik Mobil Mewah Misterius Bagi-bagi Duit ke Ojol
-
Sparepart Supra Lawas Siap Kembali Diproduksi, Ini Kata Toyota
-
Toyota Supra 2020 Terciduk Digendong Truk di Indonesia, Punya Siapa?
-
Wuih, Gibran dan Kaesang Coba GR Supra dan Mobil Listrik di Sunter
-
Toyota Supra akan DIbuat Lebih Bertenaga
-
Selamat, Pria Ini Beruntung Jadi PemilikToyota Supra 2020 Pertama di Dunia
-
Toyota Supra 2020 Ringsek Sebelum Dipasarkan, Bikin Mikir Dua Kali
-
Dijual Rp 600 Jutaan, Toyota Supra Modifikasi Ini Nggak Banget
-
Mengintip Desain Spidometer di Dalam Mobil Mewah yang Keren dan Canggih