Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Mobimoto.com - Imut, mungkin itu yang tergambar dari sekilas pandang terhadap mobil Jerman satu ini. Mobil yang bernama Brutsch Moppeta ini merupakan mobil yang tergolong dalam kelas microcar.
Mobil era pasca perang dunia kedua ini hanya diproduksi sebanyak 14 unit, dan kini diperkirakan hanya tersisa 5 unit yang masih 'selamat' hingga saat ini. Dikembangkan era pertengahan 1950-an oleh Egon Brutsch, motor ini memiliki popularitas sesuai gaya desainnya.
Motor ini ditujukan bagi mereka yang suka desain elegan dan unik. Tercermin dari desain bodi yang terbuat dari serat kaca, dengan rangka baja yang simpel, roda tiga dan kursi satu penumpang.
Motor yang memiliki kemudi serupa dengan stang motor ini ditenagai dengan mesin berpendingin udara buatan Jerman dengan kapasitas mesin sebesar 50 cc 2 tak. Dengan mesin bertransmisi 3 percepatan, Mopetta mampu melesat secepat 22 mph atau sekitar 35 km/jam.
Baca Juga
-
Uji Coba Olahan Sawit Jadi Bahan Bakar Mobil, PPKS Tempuh Medan - Jakarta
-
Dikira Akan Ditilang, Pemotor Ini Malah Dapat Bantuan dari Polisi
-
Mobil Berlogo Yamaha Mengaspal, Beneran Apa Candaan?
-
Pernah Ditebengi Najwa Shihab & Jokowi, Ini Harga Mobil Mewah Boy William
-
Kesengsem Lihat Cewek Seksi Lewat, Pemotor Ini Kena Batunya
Tak hanya itu, mobil mungil ini memiliki konsumsi bahan bakar 2,5 liter per 100 km. Irit pol!
Kira-kira kalau diproduksi lagi, mobil ini bakal laris nggak ya?
Terkini
- Xpeng Resmi Masuk Indonesia Pekan Ini, MPV Pesaing BYD M6 Jadi Produk Pertama
- Toyota Akan Refund Konsumen Pembeli Zenix dan Yaris Cross Hybrid
- Kendaraan Elektrifikasi di IIMS 2025 Jalan Menuju Kedaulatan dan Solusi Energi Bersih
- Regulasi Tak Beres, Perkembangan Mobil Hidrogen di Indonesia Mandek
- Hyundai Stargazer Terbaru Mengaspal di IIMS 2025, Siap Dibawa saat Mudik Lebaran
- Bangun HRS di Karawang, Toyota Juga Kembangkan SDM Khusus di Bidang Teknologi Hidrogen
- TMMIN Resmikan Stasiun Pengisian Hidrogen di Karawang
- Kemenkeu Terbitkan PMK Insentif Kendaraan Listrik dan Hybrid, Berlaku Hanya Setahun
- Hyundai Creta Baru Disambut Semarak oleh Pasar Indonesia
- Toyota Luncurkan 3 Mobil Baru di IIMS 2025, Diduga Termasuk Veloz Hybrid
Berita Terkait
-
Panjang Gardan Minimalis, Mobil Ini Bikin Orang Noleh Dua Kali
-
Waduh, Bom Tertanam di Pabrik Tesla Jerman, Bekas Perang Dunia II?
-
Dianggap Masih di Bawah Bayang Schumacher, Begini Respons Sebastian Vettel
-
WNI di Jerman Habiskan Lebih Dari Rp 65 Juta Untuk Bikin SIM, Kok Bisa?
-
Sopir Truk Asal Jerman Kirim Salam Hangat ke Sopir Truk di Indonesia
-
Marc Marquez Cetak Rekor Baru di Sachsenring, Fans Valentino Rossi Panas
-
Diundang Nonton Bola, Marquez Malah Geber Motor dan Bikin Klub Musuh Ciut
-
Toyota Supra 2020 Ringsek Sebelum Dipasarkan, Bikin Mikir Dua Kali
-
Mulai Dijual di Jepang, Inilah Sosok Si Mini Xpander, Mitsubishi eK X
-
Ternyata Mobil Tua Bangka Ini Pernah Bikin BMW Nyaris Bangkrut, Kok Bisa?