Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Mobimoto.com - Pemobil yang nyasar karena mengandalkan GPS memang sudah sering terjadi. Tak hanya di Indonesia, kejadian serupa juga terjadi di Inggris sana, Sob. Uniknya pemobil yang menunggangi sebuah Land Rover ini malah jadi bulan-bulanan netizen, kira-kira kenapa ya?
Video ini diunggah di jejaring Facebook oleh UNILAD Tech. Dalam video tersebut, terlihat si pengemudi mobil Land Rover menyesali keputusannya mengikuti arahan GPS.
Alih-alih mendapatkan rute yang lebih cepat, mobil ini malah diarahkan ke jalan yang sempit dan berlumpur. Si pengemudi mobil pun sudah kalang kabut, takut kalau mobilnya lecet.
Baca Juga
Bukan menyoroti nyasarnya si pemobil karena mengikuti rute GPS, netizen malah mem-bully si pemilik mobil, Sob. Banyak netizen yang heran kenapa harus takut mengemudikan mobil Land Rover di jalan yang berlumpur?
Ternyata, mobil Land Rover yang digunakan pria ini adalah milik ayahnya, dan sudah takut dimarahi oleh sang ayah karena mobilnya lecet dan kotor.
''Pengemudi Land Rover kok takut ketika dia tidak sengaja mengrahkan mobilnya ke habitatnya Land Rover?'' kata Nigel Banning.
''Emmm, ini kan mobil Land Rover, Ya, mobil ini memang dirancang untuk melewati jalan seperti itu, kan.'' Ujar Mike McRoberts.
Ada-ada saja kelakuan pemobil di negara maju.
Terkini
- Mobil Listrik Polytron Mulai Diproduksi di Purwakarta, Terapkan Standar Tinggi
- Bedah Spesifikasi Mitsubishi Destinator: SUV 7-Penumpang Baru dengan Mesin Turbo dan Fitur Melimpah
- Vinfast Akan Luncurkan Mobil Khusus untuk Indonesia di GIIAS 2025
- Xpeng Resmi Produksi Mobil di Purwakarta, Pertama di luar China
- Keren dan Canggih, Ini AION UT Calon Penantang Wuling Cloud di Indonesia
- Resmi Meluncur di Indonesia, Harga GWM Ora 03 Mulai Rp300 Jutaan
- Vinfast VF6 Diluncurkan, SUV Listrik Terbaru dari Vietnam
- TGRI Jaga Asa Juara Nasional Bersama Agya GR Sport di Autokhana Kejurnas Slalom 2025
- Perang Harga Mobil Listrik China yang Dipicu BYD Mulai Berikan Dampak Negatif
- Arista Group Tambah Jaringan SPKLU Ultra Fast Charging Permudah Pemilik Kendaraan Listrik
Berita Terkait
-
Wanita Ini Dibully Tetangga, Disebut Nakal gegara Dapat Plat Nomor Nyeleneh
-
Viral Iringan-iringan Jenazah Rebutan Jalan dengan Mobil Ambulans, Lha Kok?
-
Land Rover Defender Dibikin Jatuh Harga Dirinya, Kerbau Ini Jadi Sebabnya
-
Cakep Pol, Begini Jadinya Jika Suzuki Jimny Dimodif ala Land Rover
-
Video Pass The Brush Challenge Versi Lady Biker, Awas Jangan Salah Fokus
-
Mirip Polisi India, Cara Usir Balap Liar Ini Bikin Kocar-kacir Pemotor
-
Viral Warga Nekat Mudik Naik Kontainer Di Saat Wabah Corona, Ini VIdeonya
-
Kocak! Gerombolan Pemuda Disuruh Nyanyi Lagu Indonesia Raya, Ini Sebabnya
-
Video Anak Driver Ojol Nangis Saat Ditinggal Kerja Ayahnya, Sedih Lihatnya
-
Detik-detik Pemotor Nyaris Tertimpa Longsor di Jalan, Warga Teriak-teriak