Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Mobimoto.com - Toyota telah merilis versi terbaru dari mobil sejuta umat, Avanza. Mobil ini tentu menyedot perhatian bagi para penggemar otomotif dan calon pembeli potensial di segmen mobil ini.
15 tahun mengaspal, tentu mobil ini mengalami banyak perubahan. Nah mumpung lagi musim 10 years challenge nih, gimana sih beda Avanza 2009 dan 2019?
1. Avanza 2009
Toyota menyematkan fitur VVT-i untuk pertama kali pada mobil yang bisa dibilang generasi kedua ini (keluar 2006), membuat konsumsi bahan bakar bakal lebih hemat jika putaran mesin rendah, namun tenaga tetap besar pada putaran mesin tinggi.
Baca Juga
-
Cerita Wanita Melahirkan dalam Mobil Tanpa Bantuan, Bikin Kagum
-
Asyik Ngaca di Mobil Orang, Reaksi Aparat Ini Tuai Perhatian
-
Ngetrail Pakai Motor Bebek, Nasib Bocah Ini Pilu tapi Malah Dibilang Lucu
-
Marc Marquez Ingin Ikut Ajang Reli Dakar, Tinggalkan MotoGP?
-
4 Fakta Tentang 'Sang Raja' New Avanza 2019 Ini Bikin Penasaran
Tahun 2009, Toyota melengkapi varian Avanza dengan versi otomatis. Tipe dari varian ini adalah 1.3 G A/T. Varian otomatis dari mobil ini memiliki transmisi 4 percepatan. Mobil ini diluncurkan melihat tingginya permintaan mobil bertransmisi otomatis, dan Toyota tentu tak mau ketinggalan. Dan setahun berikutnya, versi otomatis juga hadir pada varian 1.3 E.
2. New Avanza 2019
Resmi meluncurkan 'gacoan' terbaru mereka, Toyota New Avanza 2019 memiliki sejumlah perubahan, terutama di sektor desain. Kesan pertama yang tampak pada versi terbaru dari New Avanza 2019 ini. Semua itu akibat adanya pengaruh pada desain ala Toyota Alphard, Voxy dan Vellfire sekaligus, membuat mobil ini makin terkesan mewah. Untuk sektor mesin, mobil ini menggunakan mesin yang sama dengan edisi sebelumnya, namun dikatakan ada perubahan 'mapping' membuat mobil ini akselerasinya makin responsif, setidaknya itulah klaim Toyota.
Jadi, seberapa beda nih mobil sejuta umat, Toyota Avanza?
Terkini
- Xpeng Resmi Masuk Indonesia Pekan Ini, MPV Pesaing BYD M6 Jadi Produk Pertama
- Toyota Akan Refund Konsumen Pembeli Zenix dan Yaris Cross Hybrid
- Kendaraan Elektrifikasi di IIMS 2025 Jalan Menuju Kedaulatan dan Solusi Energi Bersih
- Regulasi Tak Beres, Perkembangan Mobil Hidrogen di Indonesia Mandek
- Hyundai Stargazer Terbaru Mengaspal di IIMS 2025, Siap Dibawa saat Mudik Lebaran
- Bangun HRS di Karawang, Toyota Juga Kembangkan SDM Khusus di Bidang Teknologi Hidrogen
- TMMIN Resmikan Stasiun Pengisian Hidrogen di Karawang
- Kemenkeu Terbitkan PMK Insentif Kendaraan Listrik dan Hybrid, Berlaku Hanya Setahun
- Hyundai Creta Baru Disambut Semarak oleh Pasar Indonesia
- Toyota Luncurkan 3 Mobil Baru di IIMS 2025, Diduga Termasuk Veloz Hybrid
Berita Terkait
-
Toyota Akan Refund Konsumen Pembeli Zenix dan Yaris Cross Hybrid
-
Regulasi Tak Beres, Perkembangan Mobil Hidrogen di Indonesia Mandek
-
Bangun HRS di Karawang, Toyota Juga Kembangkan SDM Khusus di Bidang Teknologi Hidrogen
-
TMMIN Resmikan Stasiun Pengisian Hidrogen di Karawang
-
Toyota Luncurkan 3 Mobil Baru di IIMS 2025, Diduga Termasuk Veloz Hybrid
-
Toyota Terus Dominasi Pasar Mobil Dunia, BYD Kalahkan Trio Raksasa Jepang
-
Miliki Banyak Koleksi Mobil Mewah, Raffi Ahmad Terciduk Kepincut Dengan Mobil Satu Ini
-
Dukung Upaya Dekarbonisasi, Toyota Dampingi Finalis TEY ke-13 di Makassar
-
BYD Resmikan Merek Denza di Indonesia, Produk Pertama Langsung Tantang Alphard
-
Toyota Masih Rajai Pasar Mobil Indonesia