Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Mobimoto.com - Memutuskan pensiun dari dunia Formula 1 (F1), tak membuat popularitas Fernando Alonso pudar. Sebuah mobil Ferrari edisi khusus yang mengusung namanya kini siap diperebutkan.
Ya, untuk memperingati ulang tahun kemenangan balap F1 ke-60, pabrikan kuda jingkrak telah menyiapkan Ferrari 599 GTB 60F1.
Dikutip dari laman carscoops, mobil itu kemudian diidentikkan dengan nama Fernando Alonso. Bukan tanpa sebab, belum banyan yang tahu jika pebalap asal Spanyol itu berhasil mengukir sejarah dengan memenangkan perlombaan pada 10 Juli 2011.
Di tanggal itulah Ferrari mendapat kemenangan yang telah ditunggu sejak lama. Sebab sebelumnya kemenangan pertama terjadi di Silverstone pada 14 Juli 1951, pantas jika Fernando Alonso dianggap sebagai pahlawan Ferrari saat itu.
Baca Juga
Menjadi momen yang tak terlupakan sepanjang sejarah, mobil edisi Fernando Alonso kini ditawarkan kepada penggemar.
Apa sih keistimewaannya?
Mobil Ferrari 599 GTB 60F1 akan dilengkapi dengan perisai Scuderia Ferrari yang terdiri dari tutup bahan bakar alumunium berbahan satin serta roda berlian berukuran 20 inci.
Beralih ke interior, kulit Alcantara dipilih untuk menyelimuti komponen bagian dalam. Selain itu, dashboard Alutex serta tanda tangan Froilan Gonzales dan Fernando Alonso menjadi hiasan lainnya.
Menjadi kendaraan eksklusif, Ferrari 599 GTB 60F1 dijual dalam jumlah terbatas (limited edition) hanya 40 unit. Pun soal harga, mobil itu ditawar 629.200 USD atau sekitar Rp 9,1 miliar.
Sekadar info, harga tersebut masih kalah dengan Ferrari Aperta 599 SA limited edition yang dijual seharga Rp 24,5 miliar.
Terkini
- Xpeng Resmi Masuk Indonesia Pekan Ini, MPV Pesaing BYD M6 Jadi Produk Pertama
- Toyota Akan Refund Konsumen Pembeli Zenix dan Yaris Cross Hybrid
- Kendaraan Elektrifikasi di IIMS 2025 Jalan Menuju Kedaulatan dan Solusi Energi Bersih
- Regulasi Tak Beres, Perkembangan Mobil Hidrogen di Indonesia Mandek
- Hyundai Stargazer Terbaru Mengaspal di IIMS 2025, Siap Dibawa saat Mudik Lebaran
- Bangun HRS di Karawang, Toyota Juga Kembangkan SDM Khusus di Bidang Teknologi Hidrogen
- TMMIN Resmikan Stasiun Pengisian Hidrogen di Karawang
- Kemenkeu Terbitkan PMK Insentif Kendaraan Listrik dan Hybrid, Berlaku Hanya Setahun
- Hyundai Creta Baru Disambut Semarak oleh Pasar Indonesia
- Toyota Luncurkan 3 Mobil Baru di IIMS 2025, Diduga Termasuk Veloz Hybrid
Berita Terkait
-
Gunakan Sandal Jepit dan Pakaian Tidur, Pria Ini Dilayani Bak Tamu VIP Saat Kunjungi Showroom Mobil Ferrari
-
Anaknya Mimpi Naik Kuda, Arief Muhammad Langsung Beli Mobil Ferrari
-
Niatnya Ngetes Diam-Diam, Mobil Prototipe yang Ini Malah Alami Kecelakan
-
Zlatan Ibrahimovic Beli Mobil Mewah, Ternyata untuk Kado Ulang Tahunnya
-
Gunakan Mobil Mewah Ferrari, Begini Cara Jessica Iskandar Peringati HUT RI
-
Begini Jadinya Vanessa Angel Jajal Profesi Jadi Ojol, Cocok Nggak Nih?
-
Salut! Crazy Rich Ini Tak Gengsi Saat Beli Kwetiau di Pinggir Jalan
-
Dijuluki Pelahap Ferrari, Ini Mobil Paul Walker yang Legendaris
-
Mulai Terkuak! SUV Ferrari Sudah Mulai Diuji Di Jalanan
-
Serba Kencang dan Mahal, Koleksi Mobil Siti Nurhaliza Bikin Penasaran