Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Mobimoto.com - Sudah banyak sekali kisah yang beredar di media sosial tentang orang yang diremehkan ketika ingin beli barang mahal seperti mobil di sebuah showroom. Entah tampilan yang kurang meyakinkan atau memang mindset demikian tertanam kuat di jiwa.
Padahal, orang yang diremehkan tersebut adalah orang super kaya yang memang pembawaannya sederhana. Seperti kisah yang dituturkan oleh salah satu pengusaha sukses di Surabaya, Jawa Timur bernama Muchlis Ochi Brilianto di media sosial Facebooknya.
''Barusan papa telf, papa mo beli BMW Z4 warna putih, di sebuah showroom (identitas sengaja Mobimoto hilangkan) utk sekedar liat interiornya aja ga diijinin, mlh disuruh beli n bayar dl baru mau dibukain pintu mobilnya buat liat interiornya. Mgkn karena papa kmn2 pakai kaos oblong, celana kolor dan sandal jepit merk SWALLOW,'' tulisnya mengawali unggahannya, Jumat (30/11).
Mendapat perlakuan yang tak semestinya, ayah dari Muchlis pun memrotes sistem yang diterapkan oleh showroom tersebut. Namun apa yang dilakukan si pemilik showroom mobil di Surabaya tersebut justru di luar dugaan sang ayah dari importir sukses tersebut.
Baca Juga
''Mlh papa dibilang : "banci, anj*ng, ga kuat beli, dll..." . Mlh papa ditantang berkelahi karena ga terima di protes karena si owner (msh muda) merasa papa sy ga punya hak buat protes di showroom miliknya..,'' lanjut Muchlis dalam tulisannya.
Masih menurut pria yang pernah menyindir aksi orang kaya baru yang menolak makan di warung pinggir jalan tersebut, ia merasa heran, hari gini masih saja ada orang yang melihat dan meremehkan orang hanya dari penampilan luarnya saja. Padahal menurut dia, bagaimana pun penampilan pelanggan, hargai pmereka yang sudah meluangkan waktunya untuk mampir ke toko.
''Mskpn tdk beli, sp tau bs jd relasi dan temen baik di kemudian hari...,'' tegasnya.
Dalam tulisannya, ia meminta papanya untuk bersabar. Namun bagi sang anak, apa yang dilakukan pemilik showroom kepada sang ayah tak bisa diterima.
Tag
Terkini
- Xpeng Resmi Masuk Indonesia Pekan Ini, MPV Pesaing BYD M6 Jadi Produk Pertama
- Toyota Akan Refund Konsumen Pembeli Zenix dan Yaris Cross Hybrid
- Kendaraan Elektrifikasi di IIMS 2025 Jalan Menuju Kedaulatan dan Solusi Energi Bersih
- Regulasi Tak Beres, Perkembangan Mobil Hidrogen di Indonesia Mandek
- Hyundai Stargazer Terbaru Mengaspal di IIMS 2025, Siap Dibawa saat Mudik Lebaran
- Bangun HRS di Karawang, Toyota Juga Kembangkan SDM Khusus di Bidang Teknologi Hidrogen
- TMMIN Resmikan Stasiun Pengisian Hidrogen di Karawang
- Kemenkeu Terbitkan PMK Insentif Kendaraan Listrik dan Hybrid, Berlaku Hanya Setahun
- Hyundai Creta Baru Disambut Semarak oleh Pasar Indonesia
- Toyota Luncurkan 3 Mobil Baru di IIMS 2025, Diduga Termasuk Veloz Hybrid
Berita Terkait
-
Langsung Heboh, Petugas SPBU Berwajah Mirip Hotman Paris Jadi Sorotan Publik
-
Serasa Tawuran, Ojol Ini DIbikin Celingukan Gegara Kehadiran Rombongan Moge di Jalan
-
Tak Hanya Jualan Mobil Mewah, Bos Prestige Image Motorcars Rudy Salim Ternyata Jago Kendarai Odong-odong Lho
-
Kocak! Pemobil Kejar-kejaran dengan Penjual Tahu Bulat di Kemacetan demi Batalkan Puasa saat Magrib
-
Kocak! Niat Review Vespa Tua, Pria Ini Justru Kena Prank Temannya Sendiri: Kabel Apa Itu?
-
Terlalu Fokus Bikin Konten, Pemotor Ini Malah Berujung Apes
-
Potret Uwu Pemotor Yamaha Mio Bikin Pasangan Tak Jadi Marah, Bisa DItiru Nih!
-
Cerita Penonton yang Saksikan Langsung MotoGP di Mandalika, Banyak yang Perlu Diperbaiki
-
Potret Kocak Tulisan di Jaket Ojol Ini Bikin Ngakak Guling-guling
-
Kisah Ojol Pengantar Makanan yang Cacat Fisik Tetap Gigih Saat Cari Cuan, Rela Beli Tangan Palsu agar Customer Tak Takut