Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Mobimoto.com - Tak pernah usang, selalu ada tren baru yang membuat bus tak mudah ketinggalan zaman. Setelah 'demam' telolet, kali ini para bus mania sedang dilanda tren baru. Tau tokoh animasi anak "Tayo" kan? Film animasi yang bercerita mengenai bus sebagai transportasi massal ini sedang 'naik daun', dan banyak yang terkena imbasnya. Seperti yang satu ini.
Video yang viral di Facebook ini memperlihatkan aksi unik sopir bus. Penasaran dengan aksinya? Simak video berikut ini.
Dalam video tersebut, telihat sekelompok anak-anak dan remaja yang 'menyambut' sebuah bus yang lewat. Merespons 'sambutan' tersebut, sang sopir bus membuat kendaraan berwarna merah jambu tersebut 'bergoyang'. Diiringi lagu "Hey Tayo" versi dangdut koplo yang identik sebagai playlist bus jalur pantura, membuat video ini bikin ngakak.
Baca Juga
Video ini pun dibanjiri oleh komentar warganet yang kocak. Berikut beberapa di antaranya.
''Alhamdulilah, si tayo udah besar'' ujar Ruell Blangkon di kolom komentar.
''Awas ketabrak =SAVAGE'' ujar Julianto.
Untung jalan sedang sepi, jika dilakukan di jalan yang ramai, tentu aksi ini tergolong dapat membahayakan pengendara lain. Tetap utamakan selamat ya, Guys!
Terkini
- Mobil Listrik Polytron Mulai Diproduksi di Purwakarta, Terapkan Standar Tinggi
- Bedah Spesifikasi Mitsubishi Destinator: SUV 7-Penumpang Baru dengan Mesin Turbo dan Fitur Melimpah
- Vinfast Akan Luncurkan Mobil Khusus untuk Indonesia di GIIAS 2025
- Xpeng Resmi Produksi Mobil di Purwakarta, Pertama di luar China
- Keren dan Canggih, Ini AION UT Calon Penantang Wuling Cloud di Indonesia
- Resmi Meluncur di Indonesia, Harga GWM Ora 03 Mulai Rp300 Jutaan
- Vinfast VF6 Diluncurkan, SUV Listrik Terbaru dari Vietnam
- TGRI Jaga Asa Juara Nasional Bersama Agya GR Sport di Autokhana Kejurnas Slalom 2025
- Perang Harga Mobil Listrik China yang Dipicu BYD Mulai Berikan Dampak Negatif
- Arista Group Tambah Jaringan SPKLU Ultra Fast Charging Permudah Pemilik Kendaraan Listrik
Berita Terkait
-
Damri Sambut 70 Bus Listrik Zhongtong dari China
-
Kemenkeu Terbitkan PMK Insentif Kendaraan Listrik dan Hybrid, Berlaku Hanya Setahun
-
Aksi Arogan Pemobil Honda Mobilio di Jalan, Ngajak Ribut Sopir Bus TransJakarta Sampai Gampar Kepala
-
Arema FC Bersuka Cita, Dapat Hadiah dari Presiden Klub Berupa Bus Mewah
-
Evolusi Toyota Hilux Berubah Jadi Bus Jadi-jadian, Kreatif Nggak Ada Lawan
-
Diangkut Truk Goyang, Kondisi Motor-Motor Baru Ini Dipertanyakan Warganet
-
Gus Miftah Unggah Curhatan Awak Bus Tentang Wabah Corona, Bikin Prihatin
-
Potret Bus Tua Berubah Fungsi Jadi Hunian, Seperti ini Bentuknya
-
Gerobak Batagor Bermesin Motor Ini Goyang Oleng di Jalan, Malah Panen Cibir
-
Galang Dana untuk Covid-19, Sumber Alam Jual 1 Unit Bus dengan Harga Murah