Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Mobimoto.com - Mobil listrik diprediksi akan menjadi kendaraan masa depan karena dianggap lebih ramah lingkungan, untuk mengakomodasi hal tersebut General Motors (GM) sedang mengembangkan fast charger untuk mobil listrik.
Rata-rata, mobil listrik bisa menempuh jarak 320 kilometer dalam sekali pengisian daya baterai (hingga penuh) cukup untuk kebutuhan perjalanan dalam dan luar kota.
Namun untuk melakukan isi ulang baterai atau mengecas, butuh waktu setidaknya 9.3 jam dan rencana GM untuk mengembangkan fast charger patut dinanti karena bisa lebih membantu pengguna mobil listrik.
Dilansir dari Carscoops, GM sedang bekerja sama dengan Delta Americans untuk mengembangkan fast charger untuk mobil listrik.
Baca Juga
Harapannya, dengan melakukan pengecasan kurang dari 10 menit, mobil listrik bisa melaju hingga 290 kilometer.
Patut dinanti nih Sob, fast charger untuk mobil listrik yang akan dikembangkan oleh General Motors (GM) karena tentu akan membuat penggunaan mobil listrik semakin mudah.
Tag
Terkini
- Xpeng Resmi Masuk Indonesia Pekan Ini, MPV Pesaing BYD M6 Jadi Produk Pertama
- Toyota Akan Refund Konsumen Pembeli Zenix dan Yaris Cross Hybrid
- Kendaraan Elektrifikasi di IIMS 2025 Jalan Menuju Kedaulatan dan Solusi Energi Bersih
- Regulasi Tak Beres, Perkembangan Mobil Hidrogen di Indonesia Mandek
- Hyundai Stargazer Terbaru Mengaspal di IIMS 2025, Siap Dibawa saat Mudik Lebaran
- Bangun HRS di Karawang, Toyota Juga Kembangkan SDM Khusus di Bidang Teknologi Hidrogen
- TMMIN Resmikan Stasiun Pengisian Hidrogen di Karawang
- Kemenkeu Terbitkan PMK Insentif Kendaraan Listrik dan Hybrid, Berlaku Hanya Setahun
- Hyundai Creta Baru Disambut Semarak oleh Pasar Indonesia
- Toyota Luncurkan 3 Mobil Baru di IIMS 2025, Diduga Termasuk Veloz Hybrid
Berita Terkait
-
Xpeng Resmi Masuk Indonesia Pekan Ini, MPV Pesaing BYD M6 Jadi Produk Pertama
-
Kemenkeu Terbitkan PMK Insentif Kendaraan Listrik dan Hybrid, Berlaku Hanya Setahun
-
Omoda E5 Laris Manis, Penjualan Mobil Chery di Indonesia Melejit
-
Fakta Penjualan Mobil Listrik Dunia Sepanjang 2024, Semakin Dilirik Konsumen?
-
Xanh SM Resmi Operasikan Taksi Listrik di Indonesia
-
Masuk Indonesia, Geely Auto Gandeng 5 Dealer Gede
-
Beli Mobil Listrik Bekas: Apa yang Harus Diketahui oleh Calon Pengguna yang Pemula?
-
Honda Astrea Tampil Beda dengan Gunakan Fitur Mobil Tesla, Modal Ngomong Mesin Bisa Nyala Sendiri
-
Gebrakan Wuling Manjakan UMKM, Hadirkan Mobil Niaga Listrik
-
Nissan Siap Stop Produksi Mobil Berbahan Bakar Bensin