Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Mobimoto.com - Setiap orang memiliki warna favorit, termasuk dalam menentukan warna mobil kesayangan. Dan, warna putih kini bisa dikatakan paling banyak dilirik.
Sejalan dengan hal itu, survei Society of Motor Traders and Manufacturers menyebutkan jika hampir 60 persen pembeli di luar negeri memilih warna hitam, putih, dan abu-abu di tahun 2017.
Mobil warna putih dilirik karena dianggap cantik dan bersih. Pria atau wanita akan merasa lebih percaya diri jika menungganginya.
Nah, bagi kalian yang masih bingung ingin membeli mobil warna putih atau tidak, Mobimoto telah merangkum kelebihan dan kekurangan mobil warna putih seperti berikut ini.
Baca Juga
Kelebihan
1. Nilai jual tinggi
Karena minat pasar yang sedang tinggi untuk beberapa tahun terakhir, mobil warna putih pun memiliki nilai jual yang tinggi. Sebuah keuntungan bagi mereka yang ingin menjual mobil putih kesayangan.
2. Jaminan aman
Karena warna yang mencolok, konon mobil berwarna putih lebih gampang dilihat pengguna jalan lain. Hal itu dapat digunakan untuk mencegah kecelakaan.
3. Terkesan stylist
Dengan warna putih, ornamen-ornamen yang melekat pada mobil lebih nyaman dipandang. Lekuk-lekuk bodi mobil pun tampak lebih aduhai jika dilihat.
4. Lebih bersih dan praktis
Mobil warna putih tampak lebih bersih dibandingkan mobil lainnya. Selain itu, warna putih juga dapat menetralkan temperatur kabin karena sifatnya yang memantulkan cahaya.
Kekurangan
1. Pasaran alias selera rakyat
Dengan banyaknya orang yang memilih mobil warna putih, otomatis jumlah mobil warna putih membludak dan mungkin tidak menjadi istimewa lagi.
2. Warna cat murah
Konon katanya, cat mobil warna putih paling murah di antara cat lainnya. Selain itu, tidak semua jenis cat memiliki kualitas yang baik, jadi harus pintar-pintar memilih.
3. Gampang terlihat kotor
Sedikit saja kotoran yang menempel akan terlihat di mobil warna putih. Untuk itu butuh tenaga ekstra dalam membersihkannya.
4. Kurang mengkilap
Ternyat meski banyak diminati, ada yang mengklaim jika mobil berwarna putih kurang mengkilap. Berbeda dengan warna merah, hitam atau abu-abu yang lebih menggoda.
Terkini
- Xpeng Resmi Masuk Indonesia Pekan Ini, MPV Pesaing BYD M6 Jadi Produk Pertama
- Toyota Akan Refund Konsumen Pembeli Zenix dan Yaris Cross Hybrid
- Kendaraan Elektrifikasi di IIMS 2025 Jalan Menuju Kedaulatan dan Solusi Energi Bersih
- Regulasi Tak Beres, Perkembangan Mobil Hidrogen di Indonesia Mandek
- Hyundai Stargazer Terbaru Mengaspal di IIMS 2025, Siap Dibawa saat Mudik Lebaran
- Bangun HRS di Karawang, Toyota Juga Kembangkan SDM Khusus di Bidang Teknologi Hidrogen
- TMMIN Resmikan Stasiun Pengisian Hidrogen di Karawang
- Kemenkeu Terbitkan PMK Insentif Kendaraan Listrik dan Hybrid, Berlaku Hanya Setahun
- Hyundai Creta Baru Disambut Semarak oleh Pasar Indonesia
- Toyota Luncurkan 3 Mobil Baru di IIMS 2025, Diduga Termasuk Veloz Hybrid
Berita Terkait
-
Xpeng Resmi Masuk Indonesia Pekan Ini, MPV Pesaing BYD M6 Jadi Produk Pertama
-
Toyota Akan Refund Konsumen Pembeli Zenix dan Yaris Cross Hybrid
-
Regulasi Tak Beres, Perkembangan Mobil Hidrogen di Indonesia Mandek
-
Kemenkeu Terbitkan PMK Insentif Kendaraan Listrik dan Hybrid, Berlaku Hanya Setahun
-
Miliki Banyak Koleksi Mobil Mewah, Raffi Ahmad Terciduk Kepincut Dengan Mobil Satu Ini
-
Ekspor Suzuki Turun Karena Pasar Otomotif Global Anjlok
-
Omoda E5 Laris Manis, Penjualan Mobil Chery di Indonesia Melejit
-
Fakta Penjualan Mobil Listrik Dunia Sepanjang 2024, Semakin Dilirik Konsumen?
-
Usai Libur Tahun Baru, Perawatan Apa Saja yang Diperlukan untuk Mobil?
-
Toyota Masih Rajai Pasar Mobil Indonesia