Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Mobimoto.com - Suzuki ingin mempertahankan dua pembalapnya, tetapi mantan juara Joan Mir masih belum yakin untuk memperpanjang kontrak bersama tim biru muda ini.
Dilansir dari Crash, Joan Mir masih menunggu untuk melihat komitmen Suzuki untuk berebut gelar di MotoGP musim depan.
"Saya mengendarai motor yang sama dengan 2020 dan lebih cepat di semua balapan. Sesederhana itu. Joan Mir lebih baik dari 2020," kata Mir dalam wawancara dengan Marca.com.
“Yang lain telah meningkat pesat dan saya masih belum mencapai tempat yang saya inginkan," lanjutnya.
Baca Juga
Ketika ditanya tentang putaran berikutnya dari kontrak pembalap untuk 2023, Direktur tim MotoGP Suzuki Shinichi Sahara mengatakan selama final Valencia: "Saya tidak punya alasan untuk mengganti pembalap saat ini."
Tetapi jika GSX 2022 RR tidak membuat kemajuan, Mir berharap, ada baiknya produsen yang bersaing memberikannya tunggangan spek pabrikan
"Penting untuk merasakan pasar sedikit, mari kita lihat apa yang bisa kami lakukan," kata Mir.
"Saya tidak tahu apa yang akan saya lakukan, tetapi jika saya melihat Suzuki menginginkan hal yang sama seperti saya, saya pasti akan bertahan."
Dengan kata lain, ia ingin agar GSXRR tahun depan seharusnya cukup cepat bagi Mir untuk setidaknya memimpin balapan.
Terkini
- Bukan Hanya Merlion, Ini 5 Spot Instagramable di Singapura yang Bisa Dikunjungi saat Liburan Imlek!
- Anak Muda Bicara Ekonomi: Youth Economic Summit 2024 Cetak Optimisme Baru untuk Indone
- Diikuti 150 Lebih Digital Creator, Workshop Kolaborasi Suara.com dan UAJY di 3 Kota Sukses Digelar
- Kisah Inspiratif Beasiswa Kampung Berseri Astra: Menerangi Asa Pendidikan Anak-Anak di Tengah Tantangan Ekonomi
- Kampung Berseri Astra Wironanggan Sukoharjo: Warisan Kerajaan Pajang yang Disulap Jadi Destinasi Wisata Edukasi
- Kampung Berseri Astra: Oasis Hijau di Tengah Kota Surabaya Sukses Transformasi dari TPA Menjadi Surga Hijau
- Mengangkat Potensi Lokal dan Pendidikan di Kelurahan Dasan Cermen Mataram
- Arkadia Digital Media Raup Kenaikan Pendapatan 40 Persen di Tahun 2023, Bukti Kegigihan dan Inovasi di Era Digital
- Lima Pembalap Legendaris MotoGP, Siapa Saja Selain Valentino Rossi?
- Ramai Perpres Publishers Rights, AMSI, AJI, IJTI dan IDA Minta Presiden Cari Jalan Terbaik
Berita Terkait
-
Empat Ajang Balap Internasional Akan Dihelat di Sirkuit Mandalika di 2025, Termasuk MotoGP
-
Toyota Terus Dominasi Pasar Mobil Dunia, BYD Kalahkan Trio Raksasa Jepang
-
Enduro VR46 Racing Team Perkenalkan Livery Musim 2025 di Jakarta
-
Suzuki Pasang Target Kuasai 8,5 Persen Pasar Mobil Nasional, Tambah Investasi Rp 5 Triliun
-
Ekspor Suzuki Turun Karena Pasar Otomotif Global Anjlok
-
Suzuki Akan Luncurkan SUV Baru di Indonesia pada 2025
-
Lima Pembalap Legendaris MotoGP, Siapa Saja Selain Valentino Rossi?
-
5 Pembalap MotoGP Paling Susah Dilupakan Sepanjang Jaman, Sekali Pensiun Penonton Sepi
-
Posisinya Terancam, Ini Dua Pembalap yang Paling Diwaspadai Fabio Quartararo
-
Fabio Quartararo: Ducati Punya Motor Kencang tetapi Pembalap Mereka Biasa Saja