Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Mobimoto.com - Masa depan Valentino Rossi hingga saat ini masih belum jelas. Setelah posisinya didepak oleh pembalap muda Fabio Quartararo pada musim depan, The Doctor belum menentukan masa depannya.
Hal ini membuat banyak spekulasi tentang masa depan The Doctor di masa depan, salah satunya Suzuki yang menginginkan jasa pembalap veteran ini.
Namun bos tim Suzuki Ecstar, Davide Brivio membantah langsung rumor ini. Sejauh ini, Brivio tak punya rencana untuk merekrut pembalap anyar untuk MotoGP 2021.
Ia memastikan bahwa Suzuki kemungkinan besar akan mempertahankan Alex Rins dan Joan Mir.
Baca Juga
"Di bursa pembalap saya percaya bahwa sebuah kesepakatan besar sudah tuntas," ucap Brivio dilansir dari Tuttomotoriweb.
"Kami memang belum meresmikannya, tapi saya kira tidak ada masalah dengan Rins dan Mir," jelas Brivio.
"Mereka ingin bertahan dan kami ingin mempertahankan mereka, cuma masalah tanda tangan di atas kertas saja secepatnya," sambung Brivio.
"Sekarang ini kami tidak memiliki sebuah motor untuk Rossi karena strategi kami adalah berlanjut dengan dua pembalap kami, jadi itu tidak mungkin," pungkas Brivio.
Terkini
- Bukan Hanya Merlion, Ini 5 Spot Instagramable di Singapura yang Bisa Dikunjungi saat Liburan Imlek!
- Anak Muda Bicara Ekonomi: Youth Economic Summit 2024 Cetak Optimisme Baru untuk Indone
- Diikuti 150 Lebih Digital Creator, Workshop Kolaborasi Suara.com dan UAJY di 3 Kota Sukses Digelar
- Kisah Inspiratif Beasiswa Kampung Berseri Astra: Menerangi Asa Pendidikan Anak-Anak di Tengah Tantangan Ekonomi
- Kampung Berseri Astra Wironanggan Sukoharjo: Warisan Kerajaan Pajang yang Disulap Jadi Destinasi Wisata Edukasi
- Kampung Berseri Astra: Oasis Hijau di Tengah Kota Surabaya Sukses Transformasi dari TPA Menjadi Surga Hijau
- Mengangkat Potensi Lokal dan Pendidikan di Kelurahan Dasan Cermen Mataram
- Arkadia Digital Media Raup Kenaikan Pendapatan 40 Persen di Tahun 2023, Bukti Kegigihan dan Inovasi di Era Digital
- Lima Pembalap Legendaris MotoGP, Siapa Saja Selain Valentino Rossi?
- Ramai Perpres Publishers Rights, AMSI, AJI, IJTI dan IDA Minta Presiden Cari Jalan Terbaik
Berita Terkait
-
Enduro VR46 Racing Team Perkenalkan Livery Musim 2025 di Jakarta
-
5 Pembalap MotoGP Paling Susah Dilupakan Sepanjang Jaman, Sekali Pensiun Penonton Sepi
-
Valentino Rossi Ghibahin Jorge Lorenzo, Ternyata Ada Fakta Unik Tak Terduga
-
Ramai Kabar Keluarnya Suzuki dari MotoGP, Manajer Joan Mir Mengaku Kaget dan Belum Dapat Tim Baru
-
Kumpulan Meme Alex Rins yang Kena Sindir Pol Espargaro saat Parade Pembalap MotoGP di Jakarta
-
Manajer Repsol Honda Pastikan Pol Espargaro Tak Didepak
-
Tembus Triliunan, Segini Penghasilan Valentino Rossi saat Aktif di MotoGP
-
Davide Brivio Enggan Balik ke Suzuki Tahun Depan, Ini Sebabnya
-
Diminta Bikin Motor Balap MotoGP Jempolan, Suzuki Kelimpungan
-
Biar Nggak Keteteran Lawan Ducati, Ini Harapan Joan Mir pada Suzuki 2022