Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Mobimoto.com - Dibatalkan gelaran MotoGP Qatar di kelas premier disusul dengan penundaan jadwal MotoGP Thailand membuat jadwal MotoGP jadi kacau balau. Pembalap yang sudah bersiap menghadapi musim baru juga merasa kecewa.
Dua seri yang resmi diundur penyelenggaraannya, lalu bagaimana dengan seri-seri yang lain? Apakah bakal diundur juga jadwalnya?
Ternyata tidak, salah satu gelaran yang bakal sesuai jadwal yakni MotoGP Argentina yang digelar pada April 2020 mendatang. Pemerintah Argentina meyakini tidak ada bahaya besar dalam gelaran MotoGP Argentina.
MotoGP Argentina diplot menjadi seri keempat, tepatnya pada 17 hingga 19 April 2020 setelah Qatar, Thailand, dan Amerika. Setelah diundurnya gelaran MotoGP Qatar dan Thailand, membuat MotoGP Argentina jadi seri kedua di musim 2020 ini.
Baca Juga
"Argentina saat ini tidak memiliki batasan terhadap penyebaran virus corona, juga tidak ada masalah yang diproyeksikan karena protokol dari Kementerian Kesehatan Nasional dan Pemerintah Santiago del Estero," tulis promotor balapan MotoGP Argentina dikutip dari crash.net.
"MotoGP Argentina akan berjalan sesuai rencana dan menjadi bagian dari kalender kejuaraan MotoGP 2020," tegasnya.
Wilayah Amerika Selatan sendiri memang punya angka kecil soal penyebaran virus Corona. Jadi wajar Argentina cukup yakin dengan gelaran balapan nantinya.
Terkini
- Bukan Hanya Merlion, Ini 5 Spot Instagramable di Singapura yang Bisa Dikunjungi saat Liburan Imlek!
- Anak Muda Bicara Ekonomi: Youth Economic Summit 2024 Cetak Optimisme Baru untuk Indone
- Diikuti 150 Lebih Digital Creator, Workshop Kolaborasi Suara.com dan UAJY di 3 Kota Sukses Digelar
- Kisah Inspiratif Beasiswa Kampung Berseri Astra: Menerangi Asa Pendidikan Anak-Anak di Tengah Tantangan Ekonomi
- Kampung Berseri Astra Wironanggan Sukoharjo: Warisan Kerajaan Pajang yang Disulap Jadi Destinasi Wisata Edukasi
- Kampung Berseri Astra: Oasis Hijau di Tengah Kota Surabaya Sukses Transformasi dari TPA Menjadi Surga Hijau
- Mengangkat Potensi Lokal dan Pendidikan di Kelurahan Dasan Cermen Mataram
- Arkadia Digital Media Raup Kenaikan Pendapatan 40 Persen di Tahun 2023, Bukti Kegigihan dan Inovasi di Era Digital
- Lima Pembalap Legendaris MotoGP, Siapa Saja Selain Valentino Rossi?
- Ramai Perpres Publishers Rights, AMSI, AJI, IJTI dan IDA Minta Presiden Cari Jalan Terbaik
Berita Terkait
-
Si Cantik Madam Pang, Manajer Timnas Thailand yang Jadi Pemilik Dealer Audi
-
Permintaan Meningkat, Royal Enfield Pilih Bikin Pabrik di Thailand
-
Ojol Ini Terpaksa Seret Motor Saat Ambil Orderan, Ini Dia Penyebabnya
-
Datsun Rilis Mobil Murah di Tengah Pandemi, Harga Cuma Rp 50 Jutaan
-
Apes! Ketahuan Meludah Sembarangan, Pemotor Ini Kena Hukum Bersihkan Aspal
-
NgabubuTips: Motor Lama Nggak Jalan Wajib Periksa Lima Bagian Ini
-
Ngeri! Jual Beli Surat Keterangan Sehat Palsu di Gilimanuk, Demi Bisa Mudik
-
Ampuh Tapi Bikin Tercengang, Begini Cara Antar Mobil yang Dibeli Via Olshop
-
Bermodal Celana Dalam, Masker Pemotor Ini Bikin Salah Fokus
-
Mantap! Honda Bakal Hadirkan Vario Bermesin 157 cc, Apa Kabar Yamaha NMAX?