Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Mobimoto.com - Selama mengikuti tes pramusim hari kedua di Sirkuit Sepang, Malaysia, Suzuki menunjukkan kecepatan yang luar biasa. Hal itu dirasakan betul oleh Alex Rins yang berhasil menempati posisi kedua.
Pembalap asal Spanyol itu bangga dengan prestasi yang ditorehkan. Ia sendiri berada di posisi kedua dengan catatan waktu 1 jam 59 menit 424 detik, sementara Maverick Vinales yang menorehkan waktu 1 jam 58 menit 897 detik.
Dikutip dari laman autosport, Alex Rins menjalani tes pramusim dengan menunggangi Suzuki GSX-RR. Meski menggunakan ban bekas, motor itu memiliki performa yang keren dan bisa mengalahkan tim lain.
Alex Rins mengaku senang dengan motornya itu. Tak menyangka, prestasi yang diperoleh di Valencia bisa dipertahankan sampai di Malaysia.
Baca Juga
"Saya sangat senang, karena dari balapan di Valencia 2018 hingga sekarang, kami membaik," ungkap Alex Rins.
Pembalap berusia 23 tahun itu mengklaim spesifikasi baru Suzuki GSX-RR telah meningkatkan akselerasi. Dia mengakui bahwa pengereman dan kecepatan tertinggi tetap menjadi kelemahan, tapi Suzuki telah memberikan solusi.
"Motor memberi saya kepercayaan diri untuk masuk ke sudut yang lebih cepat dan kecepatan sudut yang baik, juga setiap putaran saya membuat saya mencoba hal-hal baru," pungkas Alex Rins.
Nyatanya, Suzuki tak hanya menyiapkan banyak tenaga untuk motor barunya tapi juga fairing baru pada tes pramusim hari kedua di Sirkuit Sepang, Malaysia.
Terkini
- Bukan Hanya Merlion, Ini 5 Spot Instagramable di Singapura yang Bisa Dikunjungi saat Liburan Imlek!
- Anak Muda Bicara Ekonomi: Youth Economic Summit 2024 Cetak Optimisme Baru untuk Indone
- Diikuti 150 Lebih Digital Creator, Workshop Kolaborasi Suara.com dan UAJY di 3 Kota Sukses Digelar
- Kisah Inspiratif Beasiswa Kampung Berseri Astra: Menerangi Asa Pendidikan Anak-Anak di Tengah Tantangan Ekonomi
- Kampung Berseri Astra Wironanggan Sukoharjo: Warisan Kerajaan Pajang yang Disulap Jadi Destinasi Wisata Edukasi
- Kampung Berseri Astra: Oasis Hijau di Tengah Kota Surabaya Sukses Transformasi dari TPA Menjadi Surga Hijau
- Mengangkat Potensi Lokal dan Pendidikan di Kelurahan Dasan Cermen Mataram
- Arkadia Digital Media Raup Kenaikan Pendapatan 40 Persen di Tahun 2023, Bukti Kegigihan dan Inovasi di Era Digital
- Lima Pembalap Legendaris MotoGP, Siapa Saja Selain Valentino Rossi?
- Ramai Perpres Publishers Rights, AMSI, AJI, IJTI dan IDA Minta Presiden Cari Jalan Terbaik
Berita Terkait
-
Toyota Terus Dominasi Pasar Mobil Dunia, BYD Kalahkan Trio Raksasa Jepang
-
Suzuki Pasang Target Kuasai 8,5 Persen Pasar Mobil Nasional, Tambah Investasi Rp 5 Triliun
-
Ekspor Suzuki Turun Karena Pasar Otomotif Global Anjlok
-
Suzuki Akan Luncurkan SUV Baru di Indonesia pada 2025
-
Walau Tak Dapat Tempat di Tim Pabrikan, Alex Rins Mengaku Tetap Senang Bisa Join LCR Honda, Ini Sebabnya
-
Ini Sebabnya Suzuki Tak Bisa Keluar dari MotoGP secara Sepihak, Efek Kawasaki Hengkang Beberapa Tahun Silam
-
Ramai Kabar Keluarnya Suzuki dari MotoGP, Manajer Joan Mir Mengaku Kaget dan Belum Dapat Tim Baru
-
Kumpulan Meme Alex Rins yang Kena Sindir Pol Espargaro saat Parade Pembalap MotoGP di Jakarta
-
Deretan Koleksi Motor Ariel Noah dari Motor Lawas Sampai Moge Ratusan Juta
-
Beda Jauh, Begini Perbandingan Motor MotoGP 2022 dengan Motor Jalanan Biasa