Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Mobimoto.com - Masing-masing pembalap MotoGP memiliki pesona tersendiri. Danilo Petrucci dengan gamblang menyamakan dua pembalap tersohor dengan pesepak bola top dunia.
Melihat perjuangan kerasnya di dunia MotoGP musim 2018 yang cukup berliku membuat pembalap berkebangsaan Italia tersebut mau tak mau melihat sepak terjang pembalap lain.
Nama Marc Marquez dan Valentino Rossi muncul sebagai dua sosok yang paling ditakuti.Seperti yang diketahui, Marc Marquez dikenal cukup agresif dan ambisius mempertahankan gelar juara dunia, sedangkan Valentino Rossi disebut sebagai legenda karena cukup lama makan asam garam dunia sirkuit.
Laga di Sirkuit Chang, Buriram, Thailand kemarin Danilo Petrucci harus puas bertengger di posisi kesembilan dan kini ia menempati posisi ketujuh klasemen sementara MotoGP 2018.
Baca Juga
Melihat persaingan yang makin ketat dan strategi pembalap lain yang kian hebat. Ia pun membandingkan dua sosok yang ditakuti dengan pemain sepak bola dunia.
''Valentino Rossi sama seperti Maradona, sementara Marc Marquez mirip dengan Cristiano Ronaldo dan aku seperti Gatusso,'' ujar Danilo Petrucci seperti yang dikutip dari laman tutomottoriweb.com.
Kini, pembalap Ducati tersebut hanya bisa berusaha menampilkan yang terbaik meski masih terbayang-bayang memori lama.
''Yang paling sulit dalam karier saya adalah ketika saya mematahkan pergelangan tangan di Jerez saat pemanasan,'' tutup Danilo Petrucci.
Terkini
- Bukan Hanya Merlion, Ini 5 Spot Instagramable di Singapura yang Bisa Dikunjungi saat Liburan Imlek!
- Anak Muda Bicara Ekonomi: Youth Economic Summit 2024 Cetak Optimisme Baru untuk Indone
- Diikuti 150 Lebih Digital Creator, Workshop Kolaborasi Suara.com dan UAJY di 3 Kota Sukses Digelar
- Kisah Inspiratif Beasiswa Kampung Berseri Astra: Menerangi Asa Pendidikan Anak-Anak di Tengah Tantangan Ekonomi
- Kampung Berseri Astra Wironanggan Sukoharjo: Warisan Kerajaan Pajang yang Disulap Jadi Destinasi Wisata Edukasi
- Kampung Berseri Astra: Oasis Hijau di Tengah Kota Surabaya Sukses Transformasi dari TPA Menjadi Surga Hijau
- Mengangkat Potensi Lokal dan Pendidikan di Kelurahan Dasan Cermen Mataram
- Arkadia Digital Media Raup Kenaikan Pendapatan 40 Persen di Tahun 2023, Bukti Kegigihan dan Inovasi di Era Digital
- Lima Pembalap Legendaris MotoGP, Siapa Saja Selain Valentino Rossi?
- Ramai Perpres Publishers Rights, AMSI, AJI, IJTI dan IDA Minta Presiden Cari Jalan Terbaik
Berita Terkait
-
Enduro VR46 Racing Team Perkenalkan Livery Musim 2025 di Jakarta
-
5 Pembalap MotoGP Paling Susah Dilupakan Sepanjang Jaman, Sekali Pensiun Penonton Sepi
-
Valentino Rossi Ghibahin Jorge Lorenzo, Ternyata Ada Fakta Unik Tak Terduga
-
Marc Marquez Terancam Pensiun, Ini Sebabnya
-
Marc Marquez Jatuh dan Diplopianya Kambuh, Repsol Salahkan Michelin tapi Dibantah
-
Jatuh di Mandalika, Gangguan Penglihatan Marc Marquez Kambuh Lagi
-
Hadiah Mobil Kekasih untuk Cristiano Ronaldo di Hari Ulang Tahunnya
-
Honda Scoopy Tampil Ala Motor Marc Marquez, Serasa Jadi Pembalap MotoGP
-
Alex Marquez Girang, Sihir sang Kakak Ditunggu agar Honda Moncer Lagi
-
Terlunta-lunta, Begini Sepak Terjang Danilo Petrucci di Reli Dakar